Mukarromah, Lailatul (2007) Hubungan interaksi orang tua-anak terhadap perasaan takut anak usia pra- operasional di Taman Kanak-Kanak (TK) Muslimat Nahdlatul Ulama’ Sumbersari Kota Malang. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
03410008.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (854kB) | Preview |
Abstract
INDONESIA:
Dunia anak merupakan dunia bermain, tempat mereka bersenang-senang dengan lingkungan sekitarnya. Masa kanak-kanak merupakan masa yang terpanjang dalam rentang kehidupan, saat individu relatif tidak berdaya dan tergantung pada orang lain. Usia yang paling menonjol dalam masa ini adalah meniru pembicaraan dan tindakan orang lain. Interaksi yang dilakukan oleh orang tua dengan anak merupakan sosok yang diimitasi oleh anak pada saat di rumah.
Lingkungan keluarga merupakan interaksi pertama kali yang dilakukan antara anak dengan orang tua. Perilaku yang dimunculkan oleh orang tua akan membekas pada anak, jika anak mempunyai perasaan takut kemungkinan besar perasaan tersebut merupakan pengalaman yang diperoleh dari sebelumnya. Permasalahan ini memunculkan sebuah pertanyaan baru yang mengkaji dan meneliti hubungan interaksi orang tua-anak terhadap perasaan takut anak usia praoperasional di Taman Kanak-Kanak (TK) Muslimat NU Sumbersari Kota Malang.
Rancangan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini kuantitatif korelasional. Variabel bebas adalah interaksi orang tua (demokratis), sedangkan variabel terikatnya adalah perasaan takut. Penelitian ini bersifat penelitian populatif karena subjek yang diteliti sebanyak 44 orang. Pengambilan data dengan metode angket dengan 90 item, observasi dan dokumentasi. Uji validitas dengan rumus Product Moment, uji reliabilitas dengan Alpa Cronbach.
Dari hasil penelitian diketahui bahwa interaksi orang tua anak di TK Muslimat NU Sumbersari Kota Malang bersifat demokratis. Data korelasi diatas interaksi orang tua r hitung = 0,158 < r tabel = 0,384. Dapat disimpulkan bahwa dari interaksi orang tua (Demokratis) ada korelasi terhadap perasaan takut anak, akan tetapi arah korelasi tersebut bersifat negatif.
ENGLISH:
Children life is for playing, it is time for them to have fun with their environment. Period of childern is the longest time in their life when individual does not have power relatively and depend on their parents, something that does cospicuous in this period is to imitate language and attitude of others. Interaction that is used by parents with their children is an imitation figure by the children when they are in house.
Family environment is the first interaction which is done between children and parents. Attitude that is done by parents will influence the attitude of the children, if children have sense of fear, perhaps those sense are got from their parents. This problem appears a new question which investigates and research of the interaction relation of parents and children toward children sense of fear at the age of praoperational in kindergarten at Muslimat NU Sumbersari Malang.
It is called correlational quantative research. Independent variable is parents interaction (democraty), while dependent varible is sense of fear. It is called as research of population because the researched subject is 44 people. Data removal is done by using questionnaire method in 90 questions, observation and documentation. Validity test is done by using product moment formula, reliability test is done by using Alpha Cronbanch.
Based on the result of this research, it is known that parents and children interaction in TK Muslimat NU Sumbersari Malang is democratic. Correlation data a bove shows democratic interaction of parents and children r account = 0,158 < r tabel= 0,384, it can be summarized that based on interaction of parens and children type (democratic) do not have significant correlation toward sense of fear.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Mustofa, M. Lutfi | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Interaksi Orang Tua-Anak dan Perasaan Takut; Interaction Of Parents And Children; Sense Of Fear | ||||||
Departement: | Fakultas Psikologi | ||||||
Depositing User: | Imam Rohmanu | ||||||
Date Deposited: | 12 Jan 2018 16:27 | ||||||
Last Modified: | 12 Jan 2018 16:27 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/8880 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |