Responsive Banner

Uji preferensi serangga familia sphecidae dalam memilih empat tanaman dari familia asteraceae serta kombinasi berdasarkan ketertarikannya terhadap bau

Istiqomah, Istiqomah (2001) Uji preferensi serangga familia sphecidae dalam memilih empat tanaman dari familia asteraceae serta kombinasi berdasarkan ketertarikannya terhadap bau. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.

[img] Text (Fulltext)
97130286.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (7MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK

Dalam budidaya tanaman faktor pengendalian hama memegang peranan penting. Munculnya hama merupakan fenomena yang berdiri sendiri sehingga manusia berusaha untuk mengendalikannya. Penggunaan pestisida di lahan pertanian pada akhirnya akan membawa masalah baru bagi resistensi hama terhadap pestisisda, resurgensi, pencemaran lingkungan dan ikut mematikan musuh alami. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kecenderungan familia Sphecidae terhadap tanaman dari familia Asteraceae, (Cosmos caudatus H.B.K., Cosmos sulphureus Cav., Tagetes erecta L. dan Tagetes patula L.), berdasarkan ketertarikannya terhadap bau yang dikeluarkan oleh tanaman, dengan menggunakan olfaktometer dan lama waktu orientasi serangga terhadap tanaman. Ulangan dilakukan sebanyak 20 kali dan 20 kali lagi dengan mengkombinasikan dengan tanaman yang dominan dipilih oleh serangga. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan analisis statistik deskriptif. Hasil penelitian ini memperlihatkan bahwa serangga Sphecidae menunjukkan ketertarikannya paling besar terjadi pada tanaman Tagetes erecta L. dengan persentase 50 %, yang berkombinasi dengan Tagetes erecta L. dengan persentase 35 %. Waktu orientasi serangga paling cepat terjadi pada tanaman Cosmos sulphureus Cav., lama waktu 31 detik, dan kombinasi paling cepat terjadi pada tanaman Cosmos caudatus H.B.K., dengan Tagetes erecta L. lama waktu 1 menit 29 detik.

ABSTRACT

In the plants cultivation, the pest control play an important role. The use of pesticide cause new problem i.e pest resistence to pestiside, resurgention, the environment pollution. The aim of this reseach is to know the preferency of Sphecidae families toward many plants of Asteraceae families (Cosmos caudatus ؟0 based ١١ا and Tagetespatula ١.ا Tagetes erecta ١.لاةئ٢ Cosmos sulphureus the kairomone emerged by its plant using by olfactometer. This test is repeated 20 time for the single plants treatment and 20 time to combination of these plants. Those combination was made from the most attractive plant with the other plant The result was analized with descriptive ly. The result of this research showed the most attractive plants for sphecidae was Tagetes erecta L. with percentase 50 %, combined with Tagetes erecta L. 35 %. The fast orientation time was Cosmos sulphureus Cav. Individuly with orientation time of 31 second, the fastest combination were Tagetes erecta L. with Cosmos caudatus H B K., with orientation of 1 minutes 29 second.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Supervisor: Yanuwiadi, Bagyo
Keywords: Musuh Alami; Pestisida; Sphecidae; Olfaktometer; Natural Enemis; Pesticide; Olfactometer
Departement: Fakultas Sains dan Teknologi > Jurusan Biologi
Depositing User: Indar Erdiana
Date Deposited: 07 Nov 2023 14:11
Last Modified: 07 Nov 2023 14:11
URI: http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/57435

Downloads

Downloads per month over past year

Actions (login required)

View Item View Item