Nasrulloh, Nasrulloh (2014) Politeness strategies used in Short Message Service (SMS). Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
10320031.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (6MB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRACT
Communicating with other people requires strategy in order to be successful. Politeness strategy is one of the strategies used by people to convey their desire to others. For the last decade, text messaging or short message service is widely new way of communication employed by people worldwide. The study of politeness strategy is broadly conducted by many scholars. However, the study of politeness strategies resulted in SMS (short message service) between lecturers and students is not conducted yet.
This study aims to investigate more about the comprehension of politeness strategies applied in the SMS from lecturers to students of the university. Moreover, the researcher plays an important role in interpreting the analysis of politeness strategies in the SMS as it is qualitatively described. In this study, 19 SMS texts were collected as the data collection and analyzed based on the sequence of occurrences.
Similarly, the findings of this study of politeness strategies applied in the SMS of the lecturers and students of the university, they are: bald on record, positive politeness and negative politeness. According to the findings, it can be said that negative politeness is mostly used by the lecturers as it is aimed to minimize the offenses or requests toward the students.
The results of this study are expected to develop and enrich the linguistic fields, especially in the politeness concept. Moreover, it can also be a valuable resource for the readers, particularly to linguistic students and lecturers. Finally, it is recommended that for the following researchers interested in the same field should investigate the politeness strategies resulted in e-mail, social media as well as other theories of politeness.
ABSTRAK
Berkomunikasi dengan orang lain membutuhkan strategi agar berhasil. Strategi kesopanan adalah salah satu strategi yang digunakan orang-orang untuk menyampaikan keinginan kepada yang lainnya. Dalam beberapa dekade ini, pesan singkat menjadi salah satu alat komunikasi yang secara luas sudah dipakai oleh masyarakat dunia. Penelitian tentang kesopanan telah diteliti oleh beberapa peneliti sebelumnya. Penelitian dengan menggunakan data pesan singkat (SMS) dari dosen ke mahasiswa belum diteliti oleh peneliti sebelumnya.
Penelitian ini bertujuan untuk menggali lebih dalam tentang pemahaman strategi kesopanan yang diaplikasikan pada SMS dari dosen ke mahasiswa. Kemudian, peneliti mempunyai peran penting dalam menganalisis strategi kesopanan di SMS. Di penelitian ini, 19 SMS telah dikumpulkan sebagai bagian dari pengumpulan data dan dianalisa berdasarkan tipe-tipe teori kesopanan.
Kemudian, penemuan pada penelitian teori kesopanan diaplikasikan di pesan singkat SMS dari dosen maupun mahasiswa. Mereka adalah bald on record, kesopanan positif and kesopanan negatif. Berdasakan penelitan ini, dapat dikatakan bahwa kesopanan negative sering digunakan dimana bertujuan untuk meminimalisir pembebanan atau permintaan ke mahasiswa.
Hasil dari penelitian ini diharapkan mampu mengembangkan dan memperkaya kajian linguistik, khususnya konsep kesopanan. Kemudian, dapat dikatakan pula hasil ini akan menjadi sumber yang bernilai bagi pembacanya, khususnya mahasiswa dan dosen linguistic. Akhirnya, disarankan bagi peneliti berikutnya yang terterik untuk meneliti di kajian yang sama harus meneliti yang terdapat pada E-mail, media sosial, dan juga teori kesopanan yang berkaitan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Susanto, Djoko | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Politeness; bald on record; positive politeness; negative politeness; SMS; Kesopanan; bald on record; kesopanan positif; kesopanan negatif; SMS | ||||||
Subjects: | 20 LANGUAGE, COMMUNICATION AND CULTURE > 2004 Linguistics > 200402 Computational Linguistics | ||||||
Departement: | Fakultas Humaniora > Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris | ||||||
Depositing User: | Adi Sucipto | ||||||
Date Deposited: | 20 Feb 2023 13:36 | ||||||
Last Modified: | 20 Feb 2023 13:36 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/46961 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |