Kholiq, Abdul (2010) Kontribusi Gerakan Membangun Masyarakat Sehat (Gerbang Mas) dalam bidang Pendidikan Islam pada Pendidikan Anak Usia Dini di Desa Babakan Kecamatan Padang Kabupaten Lumajang Tahun 2009/2010. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
06110121.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (2MB) |
Abstract
ABSTRAK
Pendidikan anak usia dini merupakan pendidikan yang sangat fundamental, karena pendidikan anak usia dini sangat menentukan dalam pembentukan karakter dan kecerdasan seorang anak. Pada usia itu merupakan masa terpenting bagi pengembangan intelegensi permanent diri anak karena mereka memiliki kemampuan tinggi untuk menyerap informasi. Pendidikan anak merupakan investasi sumberdaya manusia. Dalam jangka panjang yang sangat menentukan sekaligus memberikan kontribusi besar bagi masa depan bangsa. Dalam menerima pendidikan, anak kemungkinan menunjukkan gejala kegagalan (gejala kesulitan belajar), sehingga dalam mengatasi gejala kegagalan tersebut, anak sangat membutuhkan bantuan orang lain yaitu dalam hal ini peranan guru sangat diharapkan untuk mengatasi kesulitankesulitan yang terjadi pada belajar anak, karena pada usia ini, masa golden age atau masa keemasan bagi anak untuk menerima pendidikan sebagai bekal masa yang akan datang.
Dari diskripsi di ataslah sehingga penulis tertarik untuk menggambil judul Kontribusi Gerakan Membangun Masyarakat Sehat (Gerbang Mas) dalam Bidang Pendidikan Islam pada Pendidikan Anak Usia Dini di Desa Babakan Kecamatan Padang Kabupaten Lumajang Tahun 2009/2010. Sedangkan sub pokok masalahnya adalah yang Pertama Bagaimana kontribusi GERBANG MAS, dalam bidang pendidikan Islam pada Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Desa Babakan Kecamatan Padang Kabupaten Lumajang Tahun 2009/2010. Kedua Problematika yang dialami dalam pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Islam pada Anak Usia Dini PAUD, dan ketiga. Solusi dalam Problematika yang dialami dalam pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Islam pada Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD).
Adapun yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah Pertama untuk mengetahui bagaimana Kontribusi Gerakan Membangun Masyarakat Sehat (Gerbang Mas) dalam Bidang Pendidikan Islam pada Pendidikan Anak Usia Dini di Desa Babakan Kecamatan Padang Kabupaten Lumajang Tahun 2009/2010. Kedua untuk mengetahui Apa saja Problematika yang dialami dalam pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Islam pada Anak Usia Dini PAUD, dan ketiga Solusi dalam Problematika yang dialami dalam pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Islam pada Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD).
Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, pengumpulan datanya menggunakan observasi, interview dan dokumentasi. Sedangkan analisa datanya menggunakan deskriptif kualitatif karena penelitian ini berusaha menjelaskan Bagaimana kontribusi, problematika dan solusi GERBANG MAS, dalam bidang pendidikan Islam pada Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Desa Babakan Kecamatan Padang Kabupaten Lumajang Tahun 2009/2010.
Penelitian yang dilakukan penulis ini termasuk penelitian yang bersifat deskriptif kualitatif. Dalam proses pengumpulan data, penulis menggunakan beberapa metode, yaitu metode observasi, interview dan dokumentasi. Sedangkan untuk analisis datanya, penulis menggunakan tehnik analisis deskriptif kualitatif, yaitu berupa pemaparan data secara tertulis mengenai datadata terkait, baik yang tertulis maupun lisan dari objek penelitian yang ada di lembaga tersebut di atas yang telah diamati, dimana dalam hal ini penulis menggambarkan secara menyeluruh tentang keadaan yang sebenarnya.
Keberhasilan suatu organisasi merupakan suatu tujuan dan harapan. Hal ini tercermin pada keantusiasan masyarakat dalam menyekolahkan anak mereka. Selain itu juga bisa dilihat dari hasil dalam kehidupan seharihari yang selalu menampakkan hal yang positif ini artinya bahwa meningkatnya belajar usia dini sangat penting dalam menumbuhkan kcerdasan anak yang permanent, namun lebih dari itu, juga berbentuk akhlak mereka dalam bermasyarakat di masa akan datang.
ABSTRACT
Education of age child early represent very basal education, because education of age child early very determining in forming of intellegence and character a child. At that age represent a period of/to primal to development of intelegensi permanent of child x'self because them have high ability to permeate information. Education of child represent invesment of sumberdaya human being. On a long term which is very determine at the same time give big contribution to the future of nation. In accepting education, possibility child show failure symptom ( difficulty symptom learn), so that in overcoming failure symptom, child very is requiring of others aid that is in this case role of teacher very expected to overcome difficultys that happened [at] learning child, because at this age, a period of to age golden or a period to golden to child to accept to education as stock a period of to come.
From diskripsi in to the so that writer interest for the menggambil of Contribution Movement title Develop;Build Healthy Society ( GERBANG MAS) in the field of Education of Islam at Education Of Child Age Early [in] Countryside of Babakan District Of Field SubProvince of Lumajang Year 2009 /2010. While its the root of the matter sub is first How SPANDREL contribution of MAS, in the field of education of Islam at Education Of Child Age Early ( PAUD) in Countryside of Babakan District Of padang SubProvince of Lumajang Year 2009 / 2010. Both natural Problematika in execution of Study of Education of Islam at Child Age Early PAUD, and third. Solution in natural Problematika in execution of Study of Education of Islam at Education Of Child Age Early ( PAUD).
As for which wish to be reached in this research is First to know how Contribution Movement Develop;Build Healthy Society ( Gerbang Mas) in the field of Education of Islam at Education Of Child Age Early in Countryside of Babakan District Of Padang SubProvince of Lumajang Year 2009 / 2010. Both second to know Any kind of natural Problematika in execution of Study of Education of Islam at Child Age Early PAUD, and third Solution in natural Problematika in execution of Study of Education of Islam at Education Of Child Age Early ( PAUD).
Method which is used in this research use approach qualitative, its data collecting use observation, documentation and interview. While its data analysis use descriptive qualitative because this research try to explain How contribution, problematika and solution of GERBANG MAS, in the field of education of Islam [at] Education Of Child Age Early ( PAUD) in Countryside of Babakan District Of Padang SubProvince of Lumajang Year 2009/2010.
Done conducted by research is this writer is including research having the character of descriptive qualitative. In course of data collecting, writer use some method, that is observation method, documentation and interview. While for the analysis of its data, writer use technicsly of descriptive analysis qualitative, that is in the form of data presentation in writing regarding hit related relevant datas, both for written and also is oral the than research object exist in above mentioned institute which have been perceived, where in this case writer depict by totally about real situation.
Efficacy an organization represent a[n expectation and target. This matter of mirror at is enthusiastic of society in sending to school their child. Besides also can be seen from result of in everyday life which always show matter which are positive its meaning that the increasing of learning age early of vital importance in grow child kcerdasan that permanent, but more than, also in form of their behavior in going into societ y in a period to will come.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Muhaimin, Muhaimin | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Kontribusi; Problematika; Solusi; Contribution; Problem; Solution | ||||||
Subjects: | 13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130102 Early Childhood Education | ||||||
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Agama Islam | ||||||
Depositing User: | Adi Sucipto | ||||||
Date Deposited: | 31 Jan 2023 09:16 | ||||||
Last Modified: | 31 Jan 2023 09:16 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/45787 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |