Mufidah, Uliya (2015) Upaya guru pendidikan agama Islam dalam menangani perilaku menyimpang pada peserta didik di MAN Wlingi Blitar. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
11110097.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (11MB) | Preview |
Abstract
INDONESIA:
Sumber daya manusia yang berkualitas dan berkompeten sangat diperlukan dalam membangaun dunia pendidikan di Indonesia. Keberhasilan pembangunan sangat ditentukan oleh sumber daya manusia yang dimiliki. Salah satu cara untuk dapat mencerdaskan bangsa dapat ditempuh melalui jalur pendidikan. Guru merupakan salah satu faktor yang sangat penting dalam meningkatkan kualitas pendidikan, khususnya Guru Pendidikan Agama Islam, karena disamping mempunyai peran mentransfer ilmu, GPAI juga mempunyai peran dalam membantu proses internalisasi moral kepada siswa. Dewasa ini banyak sekali kasus penyimpangan perilaku yang dilakukan oleh peserta didik, ini menjadi tugas yang cukup berat untuk GPAI meluruskan perilaku peserta didiknya.
Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk, 1. Mengetahui bentuk-bentuk penyimpangan perilaku, 2. Factor penyebanya, 3. Upaya yang dilakukan oleh GPAI, dan yang terakhir 4. Hambatan dan pendukung yang ditemui oleh GPAI. Peneliti mengambil lokasi penelitian di MAN Wlingi Blitar.
Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian yang berjudul Upaya Guru Pendidikan Agama Islam dalam Menangai Perilaku Menyimpang pada Peserta Didik di MAN Wlingi Blitar ini adalah metode penelitian kualitatif deskriptif, karen peneliti akan mengkaji dan mendeskripsikan suatu gejala, peristiwa, kejadian yang terjadi saat sekarang.
Dari hasil penelitian ini akhirnya peneliti menemukan penyimpangan penyimpangan perilaku yang sering di lakukan peserta didik di sekolah, dan peneliti juga menemukan berbagai macam factor penyebab terjadi penyimpangan perilaku yang dilakukan oleh para peserta didik. Selain itu peneliti juga mendapatkan informasi tentang upaya GPAI dalam menangani penyimpangan perilaku yang dilakukan oleh peserta didiknya, ada dua upaya yang dilakukan oleh GPAI, yang pertama: Upaya pencegahan (tindakan Preventif) dan yang kedua adalah: Upaya tindakan Represif dan kuratif. Selain itu peneliti juga menemukan factor penghambat dan pendukung dari tindakan yang dilakukan oleh GPAI tersebut.
ENGLISH:
Qualified and competent human resources are indispensable in developing the education world in Indonesia. The success of the development is largely determined by its human resources. One of ways to educate the nation can be reached through education. Teacher is one of essential factors in improving the quality of education, especially teachers of Islamic Education, besides having a role to transfer knowledge, Islamic Education teacher also has a role in helping the moral internalization process to students. Nowadays, a lot of deviant behavior cases done by the students, this becomes a heavy task for Islamic Education teacher to fix the students’ behavior.
This research aims to, 1. Find out the forms of the deviant behaviors, 2. The causal factors, 3.The efforts of Islamic Education teacher, and the latest are the barriers and supporting factors faced by Islamic Education teacher. The researcher conducted the research in MAN Wlingi Blitar.
The method used in the study entitled Efforts Islamic Education Teachers in Deviant Behaviour Addressing the Students in MAN Wlingi Blitar is descriptive qualitative research method , because researchers will examine and describe a symptom , events , events that occur while now.
From the results, the researcher discovered the deviant behaviors that were frequently done by the students at school, and the researcher also found various factors which caused deviation of behavior carried out by the students. In addition, the researcher also got information about the efforts of Islamic Education teacher in handling their students’ deviant behavior, there were two efforts applied by Islamic Education teacher, the first: efforts to prevent (preventive action) and the second is: the efforts of repressive and curative. Moreover, the researcher also found the inhibiting and supporting factors from the action taken by the Islamic Education teacher.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Sutiah, Sutiah | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Guru Pendidikan Agama Islam; Perilaku Menyimpang; Islamic Education Teachers; Deviant Behavior | ||||||
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Agama Islam | ||||||
Depositing User: | Heni Kurnia Ningsih | ||||||
Date Deposited: | 25 Jun 2016 13:14 | ||||||
Last Modified: | 25 Jun 2016 13:14 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/2976 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |