Almustaqim, Prilya Mudia (2018) Kebermaknaan hidup janda lansia: Studi kasus di Panti Wredha Yayasan Pelayanan Kasih Betesdha Malang. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
14410111.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (4MB) |
Abstract
INDONESIA:
Usia lanjut merupakan suatu proses perkembangan pada manusia yang tidak dapat dihindari, memasuki masa ini berarti memasuki kenyataan bahwa semua aspek yang ada pada diri manusia juga ikut berubah seperti keadaan fisik, sosial, ekonomi dan juga psikologis. Pada tahap ini para lansia mengalami penuaan yang berakibat pada penurunan fungsi tubuh baik secara fisik maupun psikis. Hal ini sering menjadi penyebab beberapa lansia dimasukkan ke panti werdha oleh anak dan keluarganya, beberapa mengatakan bahwa mereka sibuk dan tidak mempunyai waktu untuk merawat dan beberapa lagi mengatkan bahwa panti werdha aldaha tempat terbaik untuk orang tua mereka tinggal agar mereka tidak merasa kesepian dirumah. Pada tahap ini lansia memang sering merasakan kesepian sehingga mempengaruhi mereka dalam mencapai kebermaknaan hidup.
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kondisi kebermaknaan hidup janda lasnia yang tinggal dipanti werdha, bagaimana problematika dalam mencapai kebermaknaan hidup, apa saja faktor-faktor yang mempengatuhinya serta bagaimana strategi janda lansia yang tinggal dipanti erdha dalam mencapai kebermaknaan hidup mereka.
Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan subyek berjumlah dua orang janda lansia yang tinggal dipanti werdha. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara dan observasi pada subyek dengan teknik analsis data mengggunakan triangulasi.
Berdasarkan hasil analisis data diperoleh bahwa subyek pertama dan kedua sama-sama memiliki makna hidup dengan kondisi yang sedikit berbeda dimana subyek pertama memiliki keinginan untuk merubah hal-hal yang kurang baik dan menghambatnya dalam mencapai kebermaknaan hidup sedangkan subyek kedua memilih untuk hidup dengan apa adanya saja, sedangkan bentuk strategi kedua subyek dalam mencapai kebermaknaan hidup adalah dengan mendekatkan diri kepada Tuhan dan berbuat baik kepada sesama.
ENGLISH:
Old age is a process of development in humans that cannot be avoided, entering this period means entering into the fact that all aspects that exist in humans also change, such as physical, social, economic and psychological conditions. At this stage the elderly experience aging which results in a decrease in bodily functions both physically and psychologically. This often causes some elderly people to be placed in nursing homes by their children and families, some say that they are busy and do not have time to care and some say that the nursing home is the best place for their parents to live so that they do not feel lonely at home. At this stage the elderly often feel lonely, which affects them in achieving meaningfulness of life.
This study aims to describe the condition of the meaning of the life of the widow of a widow who lives in the care of the wage, how the problems in achieving meaningfulness of life, what factors adhere to it and how the strategy of widows of the elderly who live in the world achieve their meaningful life.
The research method used is a qualitative method with subjects totaling two widows of elderly who live in the care of a wage. Data collection techniques used interviews and observations on subjects with data analysis techniques using triangulation.
Based on the results of data analysis, it was found that the first and second subjects both had the meaning of life with a slightly different condition where the first subject had the desire to change things that were not good and prevented them from achieving meaningful life while the second subject chose to live just as , while the second form of the subject's strategy in achieving meaningfulness of life is to get closer to God and do good to others.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Arifin, Zainul | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | kebermaknaan hidup; janda lansia; panti werdha; meaning of life; the elderly widow; nursing home | ||||||
Departement: | Fakultas Psikologi | ||||||
Depositing User: | Ainur Rifqi | ||||||
Date Deposited: | 25 Apr 2019 15:18 | ||||||
Last Modified: | 15 May 2019 13:57 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/13735 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |