Mahmudah, Mahmudah (2014) تحليل الأخطاء الإملائية في مهارة الكتابة لطلبة قسم تعليم اللغة العربية بجامعة مولانا مالك إبراهيم الإسلامية الحكومية مالانج. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
10150028.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (3MB) |
Abstract
ABSTRACT
Since long time ago, Arabic language teached in schools and Islamic religion schools with various purposes. Even so, the educatin of Arabic Language is not success yet. One of the education Arabic problem happens in writing ability that is students difficulty in using grammatical of dictation on their written. This research will discuss about errors happen in writing ability from dictation aspect. The researcher take the title Dictation Error Analysis in Writing ability to Student of Arabic Education Department of State Islamic University of Maulana Malik Ibrahim Malang.
The questions of this research are (1) what are the dictation errors happen in ability writing of students of Arabic Education Depatment. (2) how much the percentage of dictation errors of students of Arabic Education Depatmentin ability of writing.
The purposes of this research are (1) to know dictation errors in writing ability written by students of Arabic Education Depatment, (2) to know the large percentage of dictation errors in writing ability written by students of Arabic Education Depatment.
The methodology using in this research is analysis descriptive quantitative, because the researcher want to describe dictation errors written by students of Arabic education department in writing abilitydan describe it in numeric form.
The result of this research are (1) the dictation errors happen in ability of writing of students of Arabic Education Depatment are errors in writing hamzah in first word (fashl or washl), hamzah in middle word, hamzah in last word, writing aliflayyinah, and writing ya’. (2) The greatest errors happen in writing hamzah in first word 88 %, hamzah in last word 7,4 %, ya’ 5,7 %, ya’ 3,4 %, hamzah di middle word 0,6 %, andaliflayyinah 0 %.
ABSTRAK
Semenjak lama, bahasa Arab telah diajarkan di sekolah-sekolah dan podok pesantren dengan tujuan yang berbeda-beda. Meskipun bagitu, pembelajaran bahasa Arab di Indonesia belum dikatakan sukses. Salah satu permasalahan yang dihadapi dalam pembelajaran bahasa Arab terjadi dalam maharoh kitabah yakni kesulitan siswa dalam menggunakan kaidah-kaidah imla’ dalam tulisan mereka. Penelitian ini akan membahas tentang kesalahan-kesalahan yang terjadi dalam maharah kitabah yang dilihat dari segi imla’. Maka peneliti mengangkat sebuah judul Analisis Kesalahan Imla’ dalam Maharah Kitabah pada Mahasiswa Pendidikan Bahasa Arab Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.
Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah (1) apa saja kesalahan imla’ yang dibuat oleh mahasiswa pendidikan Bahasa Arab dalam maharah kitabah? (2) berapa besar prosentase kesalahan imla’ yang dibuat oleh mahasiswa pendidikan Bahasa Arab dalam maharah kitabah?
Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk (1) mengetahui kesalahan-kesalahan imla’ yang dibuat oleh mahasiswa Pendidikan Bahasa Arab dalam maharah kitabah, (2) mengetahui besarnya prosentase kesalahan-kesalahan imla’ yang dibuat oleh mahasiswa Pendidikan Bahasa Arab dalam maharah kitabah.
Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis deskriptif dengan pendekatan kuantitatif, karena peneliti akan memaparkan kesalahan-kesalahan imla’ yang dibuat oleh mahasiswa Pendidikan Bahasa Arab dalam maharah kitabah dan menjelaskannya dalam bentuk angka.
Hasil dari penelitian ini adalah (1) kesalaha imla’ yang terjadi terletak pada penulisan hamzah di awal kalimat (baik washl maupun fashl), hamzah di tengah kalimat, hamzah di akhir kalimat, dan penulisan ya’. (2) kesalahan imla’ terbanyak terjadi pada penulisan hamzah di awal kata 88 %, hamzah di akhir kata 7,4 %, penulisan ya’ 3,4 %, hamzah di tengah kata 0,6 %, dan penulisan alif layyinah 0 %.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Hadi, Nur | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | تحليل الأخطاء; الإملائية; Error Analysis; Dictation; Analisis Kesalahan; Imla’ | ||||||
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Bahasa Arab | ||||||
Depositing User: | Mohammad Syahriel Ar | ||||||
Date Deposited: | 08 Dec 2017 15:54 | ||||||
Last Modified: | 08 Dec 2017 15:54 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/8803 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |