Responsive Banner

Sistem informasi kepegawaian dan kenaikan jabatan dengan metode profile matching pada Rumah Sakit Umum Islam Madinah Kasembon Malang

Silvia, Firda (2014) Sistem informasi kepegawaian dan kenaikan jabatan dengan metode profile matching pada Rumah Sakit Umum Islam Madinah Kasembon Malang. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.

[img]
Preview
Text (Fulltext)
09650001.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (11MB) | Preview

Abstract

INDONESIA:

Kepegawaian adalah salah satu bagian yang bertugas membantu bagian Tata usaha dalam pelaksanaan kegiatan Kepegawaian dan kegiatan diklat serta sebagai perantara hubungan pegawai dengan Direksi, membuat laporan serta tugas lainnya agar pelayanan Rumah Sakit berjalan lancar. Dengan adanya sistem Informasi Kepegawaian akan dapat memudahkan bagian Kepegawaian dan bagian lainnya yang berkaitan seperti Bagian Tata Usaha dan Keuangan dalam melakukan pendataan.

Sistem Informasi Kepegawaian pada Rumah Sakit Umum Islam Madinah Kasembon Malang dibuat dengan menggunakan data dari transaksi kepegawaian yang selanjutnya diproses sehingga menghasilkan rekap semua data transaksi dan laporan bulanan. Data yang diproses adalah data pegawai, data lembur, data izin cuti, data pelanggaran, data perjalanan dinas, data kenaikan jabatan, data kenaikan golongan, dan rekomendasi jabatan dari hasil nilai pegawai. Penilaian pegawai terdiri dari 3 aspek yaitu aspek Intelektual atau kecerdasan, aspek sikap kerja, dan aspek perilaku. Untuk menghasilkan sebuah keputusan pegawai yang akan naik jabatan, nilai tersebut dihitung dengan metode Profile Matching dan akan menghasilkan 2 data pegawai yang direkomendasikan naik jabatan atau mengosi jabatan yang kosong.

Dengan tata kelola sistem yang telah dibuat, diharapkan dapat mempermudah bagian kepegawaian pada Rumah Sakit Umum Islam Madinah Kasembon Malang dalam melaksanakan tugasnya.

ENGLISH:

Personnel is one part that is responsible for assisting in the implementation part of the administration activities. There are Personnel activities and training activities as well as intermediaries employee relationship with the Board of Directors, make a reports and and other tasks that services run smoothly in the Hospital. The existence of Personnel Information system will be able to facilitate the passage of Civil Service that services run smoothly in Hospital. And other departement related, for example finance departemen and administration in collecting data.

Personnel Information System in Islamic General Hospital Madinah Kasembon Malang made using data from the personnel transactions and processed, resulting in a recap of all transaction data and monthly reports. Data were processed are employee data, overtime data, permission or leave data, violation data, tour of duty data, promotion, increasse class, and promotion recommendation from the value of employee. Employee assessment consists of three aspects: intellectual aspect, work attitude aspect, and behavior aspect. To generate a personnel decision that will be promoted, The value is calculated by profile matching method and will be produces 2 employee data recommended promoted or occupy the vacant positions.

With a management system that has been created, expected to facilitate the passage of personnel of Islamic General Hospital Madinah Kasembon Malang in carrying out their duties

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Supervisor: Yaqin, M. Ainul and Santoso, Irwan Budi
Contributors:
ContributionNameEmail
UNSPECIFIEDYaqin, M. AinulUNSPECIFIED
UNSPECIFIEDSantoso, Irwan BudiUNSPECIFIED
Keywords: Rumah Sakit; Sistem Informasi; Kepegawaian; Data; Profile Matching; Hospital; Information System; Personnel; Data; Profile Matching
Departement: Fakultas Sains dan Teknologi > Jurusan Teknik Informatika
Depositing User: Imam Rohmanu
Date Deposited: 14 Sep 2017 22:02
Last Modified: 14 Sep 2017 22:02
URI: http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/8073

Downloads

Downloads per month over past year

Actions (login required)

View Item View Item