Muhasanah, Raudlatul (2020) Efektivitas pelatihan parenting Education untuk menurunkan pengasuhan disfungsional pada ibu di TK Islam An-Nafi'iyah. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
Muhasanah, Raudlatul-16410141.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (6MB) | Preview |
Abstract
ABSTRACT
Dysfunctional parenting has characteristics of the parents who are not involved in their children's lives, giving verbal or physical punishment, having a tendency to riticize or nag in responding to the wrong behavior committed by the children, that type of parenting can have an impact on various behavioral problems for the children. This study aims to reduce “dysfunctional parenting” to help the mother’s cognitive process to better understand parenting right for children by providing interventions in the form of “parenting education” training where this training is based on social learning theory that cognitive process have interrelated relationships with the environment and individual behavior. The subjects of this study consisted of 14 mothers who carried out dysfunctional parenting and was divided into two groups namely the “experimental” group and “control” groups. The design of this study was a quasi-experimental with non-randomized pretest-posttest control group design. The instrument was the dysfunctional caregiving scale from Subekti (2010). The results from the Wilcoxon test showed that the interventions provided gave a significant decrease in the dysfunctional parenting scores with the score was p <0.005 (p = 0.009).
ABSTRAK
Pengasuhan disfungsional memiliki ciri orangtua yang tidak terlibat pada kehidupan anak, menghukum anak secara verbal ataupun fisik, serta
kecenderungan mengkritik atau mengomel dalam merespon perilaku salah yang dilakukan oleh anak sehingga hal ini dapat berdampak pada berbagai permasalahan perilaku pada anak. Penelitian ini bertujuan menurunkan pengasuhan disfungsional untuk membantu proses kognitif ibu menjadi lebih memahami pengasuhan tepat untuk anak dengan pemberian intervensi berupa pelatihan parenting education, dimana pelatihan ini berdasarkan teori belajar sosial yaitu proses kognitif memiliki hubungan saling berkaitan dengan lingkungan dan perilaku individu. Subjek penelitian ini terdiri dari 14 orang ibu yang melakukan pengasuhan disfungsional dan masing-masing dibagi menjadi dua kelompok yaitu kelompok eksperimen dan kontrol. Desain penelitian ini menggunakan quasi-experiment dengan bentuk non-randomized pretest-posttest control group design. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala pengasuhan disfungsional dari Subekti (2010). Hasil penelitian dari uji Wilcoxon menunjukkan bahwa intervensi yang diberikan memberikan penurunan yang signifikan pada skor engasuhan disfungsional dengan besar nilai p< 0,005 (p=0,009).
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Hidayati, Fina | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Dysfunctional Parenting, Parenting Education, Mothers with dysfunction parenting Pengasuhan Disfungsional, Parenting Education, Ibu dengan pengasuhan disfungsi. | ||||||
Subjects: | 17 PSYCHOLOGY AND COGNITIVE SCIENCES > 1701 Psychology > 170102 Developmental Psychology and Ageing | ||||||
Departement: | Fakultas Psikologi | ||||||
Depositing User: | Raudlatul Muhasanah | ||||||
Date Deposited: | 05 Nov 2020 10:48 | ||||||
Last Modified: | 05 Nov 2020 10:48 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/21543 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |