Ma’rifatun Ni’mah, Siti (2014) تأثير صباح اللغة لتنمية مهارة الكلام للطالبات في معهد سونان أمفيل العالي بمالانج: بحث جامعي. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
10150011.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (5MB) | Preview |
Abstract
ABSTRACT
Environment has important role in language acquisition. The Language Environment which applies in SunanAmpel Al-„Aly Boarding House in Malang named “ShobahulLughoh” or Arabic Day Program. ShobahulLughoh in SunanAmpel Al-„Aly Boarding House which exactly in University of Maulana Malik Ibrahim Malang is a language program has a purpose to increase speaking competence of student. But in reality, students feel bored and tend to underestimate in following this program because they follow ShobahulLughoh in every morning day. In addition, this program indicates can not increase their speaking Arabic competence because students assume that their speaking Arabic competence has already gotten in senior high school or boarding house. Moreover, half of students in boarding house can not speaking Arabic fluently and unable to communicate with Arabic.
There are purposes in this research (1) To know how ShobahulLughoh applies for increasing the Arabic competence in SunanAmpel Al-„Aly Boarding House in Malang, (2) To describe what is the influence ShobahulLughohforincreasing speaking Arabic competence in SunanAmpel Al-„Aly Boarding House in Malang, (3) To understand how far ShobahulLughoh for increasing speaking Arabic competence in SunanAmpel Al-„Aly Boarding House in Malang.
Kind of research that used is quantitative descriptive. The population of research is all students in SunanAmpel Al-„Aly Boarding House in Malang. The
sample was taken randomly. The data collection comes from observation, interview, test and questionnaire.
The result of research indicates that ShobahulLughoh program has influence toward speaking Arabic competence (Maharah Kalam) of studentinSunanAmpel Al-„Aly Boarding House. Theinfluence of speaking Arabic competence (Maharah Kalam)
shows from the correlation result between pretest and monitoring 1. The correlation indicates the increasing of speaking Arabic competence in student in SunanAmpel Al-
„Aly Boarding House reach 6, 24 % which means there is the increasing from pretest to monitoring 1. Furthermore, the correlation results between monitoring 1 and monitoring 2 indicates that speaking Arabic competence in student of Sunan Ampel Al-„Aly Boarding House have a good increasing significance. The result reach 86 % which means there is good increasing of speaking Arabic competence in student from monitoring 1 to monitoring 2. All in all, ShobahulLughoh has positive influence toward Speaking Arabic (Maharah Kalam), the student‟s speaking Arabic competence have increasing development in Sunan Ampel Al-Aly Boarding House
ABSTRAK
Lingkungan mempunyai peranan penting dalam pemerolehan bahasa.Lingkungan Berbahasa yang di terapkan di Ma‟had Sunan Ampel Al- „Aly Malang di namakan dengan “Shobahul Lughoh. Shobahul lughoh di Mahad Sunan Ampel Al-Ali UIN Maulana malik Ibrahim Malang adalah salah satu program yang bertujuan untuk meningkatkan ketrampilan berbicara mahasantri. Akan tetapi pada kenyataannya mahasantri merasa jenuh dan cenderung meremehkan dalam mengikuti program ini, karena mereka mengikutinya di setiap hari pada waktu pagi, dan program ini juga di rasa tidak mampu meningkatkan kemampuan berbicara bahasa Arab mereka, karena mereka menganggap bahwa kemampuan berbicara mereka sudah mereka dapatkan di madrasah atau pondok merka dulu. sebagian mereka pun tidak bisa bahasa Arab bahkan bahkan sama sekali tidak mampu berberkomunikasi dengan menggunakan bahasa Arab.
Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah (1) Mengetahui Bagaimana penerapan Shobahul Lughoh untuk meningkatkan kemampuan Bahasa Arab di Ma‟had Sunan Ampel Al-Aly Malang, (2) MengetahuiApa pengaruh Shobahul Lughoh untuk
meningkatkan kemampuan kemampuan berbicara di Ma‟had Sunan Ampel Al-Aly Malang, (3) MengetahuiSeberapa jauh Shobahul Lughoh untuk meningkatkan kemampuan kemampuan berbicara di Ma‟had Sunan Ampel Al-Aly Malang
Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif deskriptif. Populasi penelitian ini adalah seluruh Mahasantri Putri Ma‟had Sunan Ampel Al-Aly Malang. Adapun sampelnya diambil secara Random (acak). Pengumpulan data berasal dari observasi,wawancara, test dan angket.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa program Shobahul Lughoh memiliki pengaruh terhadap kemampuan berbicara mahasantri Ma‟had Sunan Ampel Al-‟Aly, hal ini dapat di lihat dari hasil korelasi antara pree test dan monitoring 1, bahwa peningkatan kemampuan berbicara mahasantri Ma‟had Sunan Ampel Al-‟Aly mencapai
6,24%, yang berarti adanya peningkatan dari pree test ke monitoring 1. Sedangkan korelasi antara monitoring 1 dan monitoring 2 menunjukkan bahwa kemampuan
berbicara mahasantri Ma‟had Sunan Ampel Al-‟Aly mengalami peningkatan yang signifikan yakni mencapai 86%, yang berarti adanya peningkatan kemampuan berbicara
mahasantri Ma‟had Sunan Ampel Al-‟Aly dari monitoring 1 ke monitoring 2.
Jadi shobahul lughoh memiliki pengaruh positif terhadap kemampuan berbicara mahasantri Ma‟had Sunan Ampel Al-‟Aly.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Hilmi, Danial | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | مهارة الكلام; صباح اللغة; Speaking Competence; Language Environment; Shobahul Lughoh (Arabic Day Program); Keterampilan berbicara; Lingkungan Berbahasa; Shobahul Lughoh | ||||||
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Bahasa Arab | ||||||
Depositing User: | Mohammad Syahriel Ar | ||||||
Date Deposited: | 07 Dec 2017 15:43 | ||||||
Last Modified: | 07 Dec 2017 15:43 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/8780 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |