Budiya, Bahroin (2014) إعداد المعجم "المعرّب" لطلبة قسم تعليم اللغة العربية: بحث تجريبي في مستوى متقدم بجامعة مولانا ماللك إبراهيم الإسلامية الحكومية مالانج. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
10150004.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (5MB) | Preview |
Abstract
ABSTRACT
On the learning process of Arabic language, one of the factors that make the problems arise in the words terminology acquisition which is very difficult to comprehend without using dictionary. In this research the researcher focuses on the problem of composing dictionary to be grown up and give solution with consideration that this dictionary is very suitable for the students of Arabic language department in the advance level. We have to know that composing this dictionary based on articulation system (nidzam an-nutqi) which is begun by al kafuri on the Arabic lexicology’ book designed by H. R Taufiqurrochman M.A. the systematic of the dictionary is constituted by the effort of the composer to create and develop the dictionary as the reader need and focus on supporting students, enrich terminology vocabularies in the society.
Research questions in this research are how to design the dictionary for and students of Arabic department and develop "al-muarrab" dictionary, and how the interest of the students to demand al muarrab dictionary?
This research in intended to acquire the information related to Arabic adoption language that includes in al-muarrab dictionary and composing by researcher covering by developing the articulation system, besides this research deals with gaining description about interesting of students of Arabic language in using dictionary, In the using aspects, needs, and leading the students to develop the language competent both oral and written.
This research deals with experiment method and Composing of Al-muarrab Dictionary’s of 8 steps, those are: case and potential, gaining the data, product designing, validity designing, product revising, trying in the colony of students, product revising and trying the product for the large community. The population of the research covers the seventh semester of Arabic language students in state Islamic university of (maulana malik Ibrahim) malang 2013/2014. While the instruments of the research are: the researcher himself, the observation, the interview, the questionnaire and test.
The results of this research are product of Al-muarrab Dictionary’s and describe the interest of the students of Arabic education department and as the one of recommended tools in the developing students’ competence. On the mastering of Arabic word terminology and also by using applying this dictionary, the students can study Arabic language independently
ABSTRAK
Dalam melakukan proses pembelajaran bahasa arab salah satu faktor penyebab timbulnya problematika dalam pemerolehan kata istilah yang sulit dicerna tanpa menggunkan kamus. Pada penelitian ini peneliti memfokuskan penelitian pada masalah penyusunan kamus untuk dikembangkan dan memberikan solusi dengan pertimbangan bahwa kamus ini sangat sesuai untuk mahasiswa jurusan pendidikan bahasa arab berlaku pada tingkatan mutaqadimin (kelas tinggi). Perlu diketahui bahwa penyusunan kamus ini berdasarkan sistematika artikulasi (Nidzam An-Nutqi) yang dicetuskan oleh Al-Kaafuri dalam buku leksikologi Bahasa Arab yang disusun oleh Bapak H.R. Taufiqurrochman, M.A. sistematika penyusunan kamus ini merupakan usaha penulis untuk membuat dan mengembangkan kamus sebagaimana mestinya dan bertujuan untuk membantu mahasiswa, menambah kosa kata istilah sebagai perbendaharaan kata.
Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana cara menyusun kamus
Al-Muarrab untuk mahasiswa pendidikan bahasa arab dan mengembangkannya dan bagaimanakah ketertarikan mahasiswa pendidikan bahasa arab dalam menggunakan kamus Al-Muarrab?
Penelitian ini mempunyai tujuan untuk mendapatkan informasi yang berkaitan dengan kata istilah atau bahasa serapan arab (ta’rib) yang termuat di kamus al-muarrab
dan disusun oleh peneliti sendiri sekaligus dikembangkan dengan sistematika artikulasi, selain itu juga penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran tentang ketertarikan mahasiswa pendidikan bahasa arab dalam menggunakan kamus Al-Muarrab dalam aspek kegunaan, kebutuhan, dan menjembatani mahasiswa untuk mengembangkan kompetensi bahasa baik lisan maupun tulis.
Penelitian ini menggunakan metode Eksperimen, dan kamus disusun dengan delapan langkah, yaitu: potensi dan masalah, pengumpulan data, desain produk, validasi desain, revisi produk, ujicoba pemakaian untuk kelompok kecil, revisi produk, ujicoba produk untuk kelompok besar. Populasi dari penelitian ini meliputi mahasiswa pendidikan bahasa arab semester 7 di universitas islam negeri maulana malik Ibrahim
Malang tahun 2013/2014. Adapun instrument penelitian adalah peneliti sendiri, observasi, wawancara, angket dan tes.
Hasil penelitian ini adalah menghasilkan kamus Al-muarrab untuk mahasiswa pendidikan bahasa arab, memberikan deskripsi tentang respon mahasiswa yang sebagai salah satu bahan acuan dalam upaya mengembangkan kompetensi mahasiswa di sisi
penguasaan kata istilah arab dan juga melalui kamus ini mahasiswa dapat belajar bahasa arab secara mandiri
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Taufiqurrochman, Taufiqurrochman | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | إعداد المعجم; المعجم المعرّب; Composing dictionary; al-muarrab dictionary; Penyusunan Kamus; Kamus al-Muarrab | ||||||
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Bahasa Arab | ||||||
Depositing User: | Mohammad Syahriel Ar | ||||||
Date Deposited: | 06 Dec 2017 15:25 | ||||||
Last Modified: | 06 Dec 2017 15:25 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/8774 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |