Faizzah, Nur (2013) Pengembangan sistem informasi perlombaan lembaga pendidikan mental aritmetika sempoa Adil Sempoa Mandiri (ASMA) cabang Malang. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
09650013.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (5MB) | Preview |
Abstract
INDONESIA:
Perlombaan/kompetisi merupakan naluri setiap manusia normal. Pada dasarnya pengertian perlombaan dalam semua jenis aspek kehidupan adalah sama yaitu mengerahkan semua kemampuan dan tenaga yang bertujuan untuk menjadi seorang pemenang. Perlombaan merupakan hal yang mulia jika dilakukan dalam hal kebaikan, begitu juga dengan perlombaan yang diselenggarakan oleh lembaga pendidikan mental aritmetika sempoa Adil Sempoa Mandiri (ASMA) cabang Malang. Perlombaan yang diikuti oleh banyak peserta, sangatlah membutuhkan sistem komputerisasi yang terorganisasi dengan baik. Pengolahan data secara manual sering menjadi masalah utama dalam upaya menghasilkan informasi yang akurat dan penggunaan waktu yang efektif dan efisien. Hal ini disebabkan adanya human error dalam pemrosesan data, terutama ketika data yang digunakan berjumlah sangat besar.
Pengembangan sistem informasi perlombaan pada lembaga pendidikan mental aritmetika sempoa Adil Sempoa Mandiri (ASMA) cabang Malang yang menangani masalah perlombaan sangatlah membantu dalam hal pengelolaan administrasi pelaksanaan perlombaan, sehingga perlombaan dapat terstruktur dan terorganisasi dengan baik. Sistem Informasi perlombaan akan memproses semua data yang ada pada perlombaan sehigga menjadi informasi yang akurat dan bermanfaat bagi penggunanya.
ENGLISH:
A race/competition is instinct every normal human. Basically understanding a race in all kinds of aspects of life is the same: exert all ability and power whose aim is to be a winner. The race is that was a noble if is done in terms of goodness, so also with the race that held by the Educational Institution Mental Arithmetic The Abacus Adil Sempoa Mandiri (ASMA) the branch of Malang. The race that followed by many participants, it ' s really need a computerized system that well organized. Data processing manually often become major problems in efforts to produce precise information and use of time effective and efficient. It is caused by human error in data processing, especially when the data used amount is very large.
Information system development a race at an institute of mental education arithmetic the abacus Adil Sempoa Mandiri ( ASMA ) the branch of Malang dealing with a race is very aid in the management administration, the implementation of a race so that a race can be structured and well organized. The race will process all information system of existing data on a race so be precise information and useful for the user.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Chamidy, Totok and Abidin, Munirul | |||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Keywords: | Pengembangan Sistem Informasi; Perlombaan; Pendidikan Metal Aritmatika Sempoa; Development Of Information Systems; Race; Mental Arithmetic Education Abacus | |||||||||
Departement: | Fakultas Sains dan Teknologi > Jurusan Teknik Informatika | |||||||||
Depositing User: | Imam Rohmanu | |||||||||
Date Deposited: | 07 Aug 2017 09:18 | |||||||||
Last Modified: | 07 Aug 2017 09:18 | |||||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/7648 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |