Aniati, Tantri Eka (2013) Analisis dan desain pengembangan sistem informasi akses jurnal jurusan Teknik Informatika Universitas Islam Negeri Malang. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
08650145.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (1MB) | Preview |
Abstract
INDONESIA:
Sementara ini jurnal yang dihasilkan dari jurusan Teknik Informatika sudah cukup banyak, tetapi pendistribusian jurnal masih kurang efektif. Proses penyerahan jurnal belum dilakukan secara online. Sistem informasi yang ada saat ini masih belum terlihat adanya efektifitas dan evisiensi yang optimal dalam mendistribusikan hasil kajian ke jurusan Teknik Informatika, sehingga perlu adanya sebuah sistem informasi yang dapat mendesiminasikan hasil kajian yang berupa jurnal tersebut kedalam sebuah gidital jurnal atau yang sering disebut e-jurnal.
Tahapan perancangan yang digunakan yaitu meliputi perancangan Context Diagram, DFD, Entity Relationship Diagram, dan Database Tabel. Sedang software yang digunakan untuk pembuatan e-jurnal ini menggunakan apache untuk menjalankan web servernya, MySql untuk pengelolaan databasenya, Macromedia Dreamwever 8 dan notepat++ sebagai tools untuk membuat script menggunakan bahasa pemrograman PHP dan HTML.
Hasil dari analisa dan desain e-jurnal adalah berupa dokumen desain yang diharapkan dapat ditindak lanjuti oleh Jurusan Teknik Informatika untuk mewujudkannya menjadi sebuah sistem informasi akses jurnal yang dapat menditribusikan hasil kajian para mahasiswa Jurusan Teknik Informatika.
ENGLISH:
This moment journal is resulted from the Department of computer engineering is quite a lot, but the distribution of the journal was less effective. Journal submission process is not done online. Information systems are still not seen the effectiveness and optimal evisiensi in distribute the results of the study to the Department of computer engineering, so need for an information system that can be mendesiminasikan the results of the study in the journal into a gidital journal or often called e-journals.
The design step is used are include Context Diagram design, DFD, Entity Relationship diagrams, and Database tables. The software are used to create the e-journals using an apache web to running server, MySql for database management, Macromedia Dreamwever 8 and notepat ++ as tools to script editor.
The result of analysis and e-journal design is document design that is expected to be followed up by the Department of information engineering to make it into a journal access information system that can distribute the results of study of students majoring in computer engineering.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Suhartono, Suhartono and Chamidy, Totok | |||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Keywords: | E-Jurnal; Sistem Informasi; PHP; E-Journals; Information Systems; PHP | |||||||||
Departement: | Fakultas Sains dan Teknologi > Jurusan Teknik Informatika | |||||||||
Depositing User: | Imam Rohmanu | |||||||||
Date Deposited: | 07 Aug 2017 09:17 | |||||||||
Last Modified: | 07 Aug 2017 09:17 | |||||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/7630 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |