Fembrianto, Sigit (2017) Optimalisasi penjadwalan proyek pembangunan perumahan Graha Kayen Asri menggunakan fuzzy trapezoidal critical path method. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
10610047.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (1MB) | Preview |
Abstract
INDONESIA :
Perkembangan ilmu mengenai Critical Path Method tidak hanya dalam matematika saja, namun juga dapat membantu manusia dalam menyelesaikan permasalahan kehidupan seperti pada penjadwalan suatu proyek.
Tujuan penelitian ini adalah menganalisis perhitungan proses Fuzzy Critical Path Method pada optimalisasi penjadwalan proyek pembangunan perumahan Graha Kayen Asri menggunakan Fuzzy Critical Path Method bilangan trapesium tak simetri. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dimana data diambil dari penjadwalan proyek pembangunan Perumahan Graha Kayen Asri Jombang yang berupa data sekunder.
Dengan menggunakan Fuzzy Critical Path Method, jaringan kerja pada penjadwalan proyek pembangunan tersebut akan menghasilkan suatu lintasan kritis. Lintasan kritis menunjukkan kegiatan dari awal pada jaringan kerja sampai dengan kegiatan akhir, yang mana waktu pengerjaannya tidak boleh ditunda karena jika tidak akan mempengaruhi penyelesaian pengerjaan proyek.
Hasil penelitian ini, earliets time didapat (285, 299, 323, 377), lastest time didapat (27, 29, 33, 37), dan lintasan kritisnya didapat melewati aktivitas-aktivitas 1-2-3-4-5-7-8-9-11.
Untuk penelitian selanjutnya diharapkan menggunakan beberapa kasus dengan kemungkinan pekerjaan yang dapat diselesaikan lebih cepat sehingga bilangan fuzzy trapesium yang digunakan secara tidak simetri lebih panjang ke depan. Sedangkan jumlah data yang lebih banyak dan kompleks dapat diselesaikan lebih cepat, lebih tepat, dan akurat dengan menggunakan program komputasi.
ENGLISH:
The development of the Critical Path Method is not only in mathematics, but also in real live problem solving of life such as the scheduling of a project.
The purpose of this study was to analyze the calculation process Fuzzy Critical Path Method on optimizing project scheduling of Kayen Graha Asri housing construction using non symmetrical trapezoidal number Fuzzy Critical Path Method. This study used a quantitative approach in which data is retrieved from the project scheduling of Graha Kayen Asri housing contruction in the form of secondary data.
By using the Fuzzy Critical Path Method, the scheduling network in these development projects will result in a critical path . Critical path indicates activity on the network from the begining until the end of the activity, in wich time the process should not be delayed since it will affect the completion of the project.
The result of this study are: the earliest time is (285, 299, 323, 377), the lastest time is (27, 29, 33, 37), and it is obtained that the critical path passed through 1-2-3-4-5-7-8-9-11 activities.
For further research it is expected to use multiple cases with the possibility of jobs that can be completed quickly so fuzzy trapezoidal numbers used are not symmetric and have front longer. While the amount of data that is more complex can be completed quickly, more precisely, and accurately using computational program
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Alisah, Evawati and Kusumastuti, Ari | |||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Keywords: | Lintasan Kritis; Magnitude Measure; Penjadwalan Proyek; Critical Path; Magnitude Measure; Project Scheduling | |||||||||
Departement: | Fakultas Sains dan Teknologi > Jurusan Matematika | |||||||||
Depositing User: | Ida Lestari | |||||||||
Date Deposited: | 19 Apr 2017 10:39 | |||||||||
Last Modified: | 19 Apr 2017 10:39 | |||||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/6294 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |