Fikriyah, Luzaimatul (2017) The analysis of education level and unemployment’s influence toward the poverty. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (fulltext)
12130146.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (2MB) |
Abstract
ABSTRACT
Education is the main foundation to build a nation's civilization. National awareness of the importance of education will determine the future of its citizens. Therefore the substance of education, teaching materials and teaching methodology, as well as education management accountable should be a concern for the organizers of the State. Proved the nation who has high level in the culture and technology is building on the good quality of education. Without sufficient knowledge society will be unemployed because of the absence of jobs that they can do. The bad effects of unemployment is reduced income finally societies prosperity is low or we called poverty. This research doing to analysis factors that have influence poverty of Mergosono Village. That factors are education and unemployment.
This research intent on: (1) understand on education level positive influence toward poverty of Village Mergosono Malang. (2) Understand on unemployment negative influence toward poverty on Mergosono Village.
Method that used is Ordinary Least Squares Regression Analysis with software SPSS 16,0. The data getting from own survey at thirty people at Mergosono Village.
Result of research indicated that (1) Variable education level has positive and significance influence toward poverty of Village Mergosono Malang and the probablitas is 0,016 When education level high the poverty is down because the income in society is high, (2) Variable unemployment have negative and significance toward poverty Mergosono Village and the probabilitas is 0,000 When unemployment high in the society the poverty is up to because income in the society is low.
In this matter, then based information and opinion one part that be related to development at Mergosono Village. Therefore, from the result of this research be provided that give betterment established average to all society.
ABSTRAK
Pendidikan merupakan pondasi utama untuk membangun peradaban bangsa. Kesadaran akan arti penting pendidikan akan menentukan masa depan warganya. Oleh karena itu substansi pendidikan, materi pengajaran dan metodologi pembelajaran, serta manajemen pendidikan yang akuntabel sudah seharusnya menjadi perhatian bagi para penyelenggara Negara. Terbukti bahwa seluruh bangsa yang berhasil mencapai tingkat kemajuan kebudayaan dan teknologi tinggi pasti disangga oleh kualitas pendidikan yang sangat kokoh. Tanpa ilmu yang cukup masyarakat akan menganggur karena tidak adanya lapangan pekerjaan yang bisa mereka lakukan. Efek buruk dari pengangguran membuat pendapatan berkurang dan akhirnya seseorang kemakmuran rendah atau bisa dikatakan miskin. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis faktor-faktor yang memiliki pengaruh terhadap kemiskinan di Kelurahan Mergosono. Faktor-faktor tersebut adalah pendidikan dan pengangguran.
Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Mengetahui pengaruh positif tingkat pendidikan terhadap kemiskinan di Kelurahan Mergosono Malang, (2) Mengetahui pengaruh negatif tingkat pengangguran terhadap kemiskinan di Kelurahan Mergosono Malang.
Metode penelitian yang digunakan adalah metodeanalisis regresi linier berganda (Ordinary Least Squares Regression Analysis) dengan bantuan software SPSS. Data yang diperoleh adalah dari hasil survey pada 30 masyarakat di Kelurahan Mergosono Malang.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Variabel tingkat pendidikan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kemiskinan di Kelurahan Mergosono Malang dan nilai probabilitasnya adalah 0,016 ketika tingkat pendidikan naik, maka kemiskinan turun karena pendapatan masyarakat naik, (2) Variabel pengangguran berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kemiskinan di Kelurahan Mergosono Malang dengan nilai probabilitas 0,000 ketika pengannguran naik kemiskinan akan naik karena pendapatan masyarakat rendah.
Hal tersebut kemudian yang menjadi dasar informasi dan pertimbangan kebijakan pihak-pihak yang berkaitan untuk memperbaiki sistem pertumbuhan dan pembangunan Kelurahan Mergosono Malang. Oleh sebab itu, dari hasil penelitian ini selanjutnya diharapkan mampu memberikan referensi perbaikan demi terciptanya pertumbuhan dan pembangunan yang merata bagi semua masyarakat.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Ulum, Mohammad Samsul | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Poverty; Education Level; Unemployment; Tingkat Kemiskinan; Tingkat Pendidikan; Tingkat Pengangguran; | ||||||
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial | ||||||
Depositing User: | Muhammad Afrizal | ||||||
Date Deposited: | 08 Apr 2017 12:06 | ||||||
Last Modified: | 15 May 2023 10:45 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/6212 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |