Fawaid, M Izzul (2017) Pengaruh good corporate governance terhadap nilai perusahaan dengan kinerja keuangan sebagai variabel intervening: Studi kasus pada perusahaan yang terdaftar di CGPI tahun 2011-2015. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
13510075.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (3MB) | Preview |
Abstract
INDONESIA:
Krisis ekonomi muncul pertama kali ketika tahun 1997–1998 yang melanda banyak negara di Asia. Tahun 1999, Bank Dunia menyatakan bahwa krisis ekonomi yang terjadi di Asia Timur termasuk Indonesia disebabkan oleh kegagalan dalam menerapkan prinsip governansi yang berupa kegagalan sistematik (sistem hukum yang lemah, standar akuntansi yang tidak konsisten, praktik perbankan yang buruk, pengawasan board of direktor yang tidak efektif serta kurangnya mempertimbangkan hak pemegang saham). Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh good corporate governance terhadap nilai perusahaan dengan kinerja keuangan sebagai variabel intervening.
Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Sumber data dari penelitian ini diperoleh dari Indopremier, IDX dan The Indonesia Institute for Corporate Governance (IICG). Teknik analisis data penelitian ini menggunakan Path analysis.
Hasil analisis data menunjukkan bahwa good corporate governance, return on asset dan earning per share berpengaruh signifikan secara simultan terhadap price book value. Namun secara parsial return on asset saja yang berpengaruh signifikan terhadap price book value. Dan good corporate governance berpengaruh signifikan terhadap return on asset dan earning per share baik secara simultan maupun parsial. Sehingga dari hasil ini bisa disimpulkam bahwa earning per share tidak terbukti berfungsi sebagai variabel intervening, sedangkan return on asset terbukti berfungsi sebagai variabel intervening
ENGLISH:
Economy crisis emerged first time in 1997-1998 that attacked many countries in East Asia. In 1999, Bank of World explained that economy crisis was happened to East Asia include Indonesia was caused by failure in applying of governantion principal constituted sytematic failure (system of a weak law, unconsistent accountancy standart, nasty banking practice, diseffective board of direktor surveillance and less to consider the right of stockholders). The purpose of this observation is trying the effect of good corporate governance to the value of enterprise with financial performance as intervening variable.
Sort of this observation is quantitative research. The source of data from this obeservation was obtained from Indopremier, IDX and the indonesia institute for corporate governance (IICG). This Analysis data research technique by path analysis.
The result of data analysis showed that good corporate governance, return on asset and earning per share simultaneously significant effect on price book value. Howover, the partial return on asset significantly influence the price book value. And good corporate governance significant effect on return on asset and earning per share either simultaneously or partially. So, from this results it can be concluded that the earning per share unproved to function as an intervening variable, whereas the return on assets to be useful as intervening variable.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Fitriyah, Fitriyah | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Good Corporate Governance; Nilai Perusahaan; Kinerja Keuangan; Good Corporate Governance; Enterprice Value; Financial Performance | ||||||
Departement: | Fakultas Ekonomi > Jurusan Manajemen | ||||||
Depositing User: | Imam Rohmanu | ||||||
Date Deposited: | 22 Mar 2017 18:25 | ||||||
Last Modified: | 22 Mar 2017 18:25 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/5932 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |