Fajrin, Dimas Nur (2016) Perancangan airport nasional di Kota Sampit Kalimantan Tengah: Tema structural exspression. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
12660003.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (16MB) | Preview |
Abstract
INDONESIA:
Pada era globalisasi seperti ini kebutuhan akan sarana transportasi yang nyamamurah dan cepat sangat dibutuhkan oleh setiap orang. Perkembangan dan kemajuan dalam mobilitas manusia, tidak lepas dari sarana transportasi yang membutuhkan efisiensi waktu, kenyamanan dan keselamatan. Transportasi udara merupakan salah satu transportasi yang paling cepat dan efisien dilihat dari kapasitas angkut serta waktu tempuh. kualitas pelayanan jasa angkutan udara agar semakin mempermudah masyarakat dalam bepergian ke suatu tempat ke luar kota maupun luar provinsi dan memberikan kemudahan mobilitas bagi para pelaku ekonomi dan masyarakat Kabupaten Kotawaringin Timur dan sekitarnya.Pertumbuhan jumlah penumpang serta penambahan rute penerbangan tersebut tidak diimbangi dengan pembenahan infrastruktur bandara yang memadai sehingga mengakibatkan banyaknya keterlambatan pesawat dari jadwal sebenarnya.Permasalahan tersebut juga menimpa Bandara H.Asan Sampit, selain letak bandara yang berada di tengah perkotaan, untuk keluar-masuk bandara begitu padat.
Perancangan airport nasional di kota sampit ini bertujuan untuk memecahkan permasalahan yang terdapat di kota sampit yang mengalami peningkatan penggunaan transportasi penerbangan sebagai mobilitas vital yang terdapat di kotawaringin timur, dan tema structural ekspression sebagai tema perancangan yang dipilih sebagai pengarah dari perancangan airport ini yang dapat menghasilkan rancangan modern dan mumpuni dari segi fasilitas sarana dan prasarana.
ENGLISH:
In the era of globalization is the need for transportation nyamamurah fast and is needed by everyone. Kemajudalam development and human mobility, can not be separated from the means of transport that requires time efficiency, comfort and safety. Air transport is one of the most rapid transport and efficient views of payload capacity and travel time. the quality of air transport services in order to make it easier for people to travel somewhere outside the city and outside the province and provide ease of mobility for economic actors and society Kotawaringin East and sekitarnya.Pertumbuhan number of passengers and the addition of these flights are not offset by the improvement of airport infrastructure adequate resulting in the number of flight delays sebenarnya.Permasalahan schedule also override Sampit H.Asan service, in addition to the location of the airport in the middle of the city, into and out of the airport so solid.
Designing airport nationwide in cities Sampit aims to solve the problems there are in the town of Sampit which has increased the use of aviation transport as mobility vital contained in Kotawaringin the east, and the theme of structural ekspression as the theme of the design chosen as the referrer of designing an airport that may produce draft modern and qualified in terms of facilities and infrastructure facilities.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Junara, Nunik and Sedayu, Agung | |||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Keywords: | Transportasi; Airport; Kualitas; Structural Ekspression; Transport; Airport; Quality; Structural Expression | |||||||||
Departement: | Fakultas Sains dan Teknologi > Jurusan Teknik Arsitektur | |||||||||
Depositing User: | Imam Rohmanu | |||||||||
Date Deposited: | 22 Mar 2017 18:56 | |||||||||
Last Modified: | 22 Mar 2017 18:56 | |||||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/5886 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |