Prasetiyo, Didin Eko (2004) Hubungan antara tingkat pendidikan dan jenis pekerjaan orang tua dengan pilihan karier siswa di SMA PGRI Lawang Malang. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
00160037.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (17MB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRAK
Tingkat pendidikan orang tua dan jenis pekerjaan orang tua adalah salah satu faktor yang diduga mempunyai hubungan dengan pilihan karier siwa. Penentuan pilihan karier siswa sangat dipengaruhi oleh faktor intern dan eksternal.
Dimana tingkat pendidikan dan jenis pekerjian orang tua adalah dua faktor eksternal yang diduga mempengaruhi pilihan karier siswa, (a) tingkat pendidikan terbentuk oleh pendidikan formal, pendidikan non formal (b) jenis pekerjaan orang tua terdiri dari pekerjaan pokok, pekerjaan sambilan (c) pilihan karier siswa terbentuk memaami minat, mengukur kemampuan, mengukur nilai piibadi, dan berdasarkan orientasi.
Berdasarkan tujuan di penelitian yang ditetapkan di atas, maka jenis penelitian yang digunakan di sini adalah Explanatori research (penjelasan) dengan menggunakan angket/٩uisioner sebagai alat pengumpul data.
Populasi dalam penelitian ini adalah siswa SM A PGRI Lawang Malang tahun ajaran 2004 - 2005 sebanyak 995 responden penarikan sample menggunakan tehnik proporsional random sampling diperoleh 100 responden ٦0 % dari jumlah populasi. Untuk mencapai tujuan diatas penulis menggunakan metode penelitian kuantitatif, Dalam penelitian sampel peneliti mengunakan dengan angket sebagai sumber informal dan dokumenter untuk mengambil data-data dengan dokumen sekolah.
Sedangkan tehnik analisis lata yang digunakan adalah untuk mengetahui tingkat pendidikan dan jenis pekerjaan orang tua dengan pilihan karier siswa dengan tehnik analisis data Produk Moment korelasi Kendall's.
Hasil penelitian yang diperoleh antara lain Ada korelasi antara tingkat pendidikan dengan pilihan karier siswa adalah signifikan dengan nilai signifikan 0,015 < 0,05 .
Ada korelasi antara jenis pekerjaan orang tua dengan pilihan karier siswa dengan nilai signifikan 0,049 < 0.05. Ada korelasi yang signifikan tingkat pendidikan dan jenis pekerjaan orang tua dengan pilihan karier siswa dengan nilai signifikan 0,048 < 0,05
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Supervisor: | Bashith, Abdul |
Keywords: | Tingkat Pendidikan; Jenis Pekerjaan Orang Tua; Pilihan Karier Siswa |
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial |
Depositing User: | Indar Erdiana |
Date Deposited: | 15 Dec 2023 13:44 |
Last Modified: | 15 Dec 2023 13:44 |
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/58764 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |