Zahroh, Fatimatuz (2002) Studi Alelopati CHtoria ternatea L, terhadap perkecambahan biji Mimosa i misa L., Mimosa pudica L. dan Crotataria retusa L. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
98130011.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (12MB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRAK
Dalam budidaya tanaman, faktor pengendalian gulma memegang peranan yang sangat penting. Berdasarkan kenyataan tersebut perlu dicari pemecahan untuk membasmi rumput yang berpotensi sebagai tumbuhan penganggu (gulma). Salah satu cara untuk membasmi gulma adalah dengan alelopati. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah Clitoria ternatea L. menghambat perkecambahan pada tanaman Mimosa invisa L.١ Mimosa pudica L. dan Crotalaria retusa L. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan September 2001-Januari 2002. Penelitian ini menggunakan RAL (Rancangan Acak Lengkap) yang terdiri atas 3 faktor yaitu pertama jenis biji yang dikecambahkan (Mimosa invisa. Mimosa pudica dan C rotalaria retusa), kedua ekstrak dari Clitoria ternatea bagian perakaran dan seresah, ketiga adalah kontrol yang menggunakan aquades. Untuk ulangan dilakukan sebayak 3 kali. Data yang diperoleh dianalisis dengan uji F pada tingkat kepercayaan a =0,05 dan dilanjutkan dengan uji BNJ. Dari hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ekstrak akar dan seresah Clitoria ternatea menghambat % perkecambahan. Hal ini ditunjukkan dengan adanya hambatan perkecambahan pada biji Mimosa invisa ekstrak akar = 7,3 %, ekstrak seresah = 21,3 %, Mimosa pudica ekstrak akar = 10%, ekstrak seresah = 12% dan C'rotalaria retusa ekstrak akar = 6%, ekstrak seresah =.10/٥
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Supervisor: | Yanuwiadi, Bagyo |
Keywords: | Ekstrak Biji; Perkecambahan |
Departement: | Fakultas Sains dan Teknologi > Jurusan Biologi |
Depositing User: | Indar Erdiana |
Date Deposited: | 08 Nov 2023 14:04 |
Last Modified: | 08 Nov 2023 14:04 |
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/57500 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |