Rutama, Rodiyah (2003) Hubungan iklim kerja yang dirasakan dan iklim kerja yang diharapkan dengan kepuasan kerja karyawan PT. PLN (Persero) Kota Malang. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Full text)
98150410.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRAK
Sumber daya manusia menjadi aset utama pada sebuah perusahaan atau organisasi. Tercapainya tujuan perusahaan atau organisasi tergantung pada produktivitas sumber daya manusia yang dimilikinya. Sedangkan produktivitas sumber daya manusia ditentukan oleh potensi yang dimiliki dan kondisi psikologisnya. Potensi dan kondisi psikologis ini dapat mempengaruhi aktivitas- aktivitas manusia didalam kehidupan lingkungan perusahaan atau organisasi.
Karyawan memiliki kecenderungan untuk membandingkan apa yang dirasakan dengan apa yang diharapkan, dengan begitu karyawan akan memiliki kepuasan kerja yang sesuai dengan yang diinginkan, apabila iklim kerja yang diharapkan sesuai dengan iklim kerja yang dirasakannya.. Untuk mengungkapkan permasalahan yang ada pada latar belakang masalah tersebut di atas, maka dapat dirumuskan sebagai berikut (1) Bagaimanakah iklim kerja karyawan di P.T.PLN Persero Malang ! (2) Bagaimanakah kepuasan kerja karyawan di P.T.PLN Persero Malang ! dan (3) Apakah ada hubungan antara iklim kerja yang dirasakan dan iklim kerja yang diharapkan dengan kepuasan kerja karyawan di P.T.PLN Persero Malang ?. Sebagai populasi adalah seluruh karyawan diperusahaan PT PLN (Persero) Kodya Malang, yang berjumlah 117 karyawan yang terdiri dari 4 UPP- TR,Sedangkan sampel diambil secara acak yang berjumlah 40 responden.
Dari data yang sudah diperoleh melalui angket menunjukkan bahwa iklim kerja karyawan PT PLN (persero) Kodya Malang mempunyai nilai yang kondusif, yaitu 58,016% karyawan menyatakan, kalau iklim kerja yang ia rasa menyenangkan atau dengan kata lain karyawan rata-rata menyetujui . Sedangkan untuk harapan mengenai iklim kerja dari karyawan pada organisasi ini, menyatakan rata-rata 51,781 % cenderung setuju. Hubungan antara XI dengan Y didapat koefisien korelasi sebesar = 0,378. Hubungan antara X2 dengan Y didapat koefisien korelasi sebesar = 0,414. Hubungan antara XI dertgan X2 didapat koefisien korelasi sebesar 0,140
Selanjutnya dicari hubungan antara variabel XI, dan X2 secara bersama- sama dengan variabel Y menggunakan 'analisis korelasi ganda, adapun hasil koefisien korelasi ganda Rxl,x2,Y = 0,525. dengan dk (derajat kebebasan) k = 2, sedangkan dk penyebut = n- k- l=37 dengan menggunakan taraf keyakinan a 0,05 د, hitung ( F.hit. = 7,210 ) sedangkan F tabel (F.tab. = 3,26 ) , dengan kreteria penolakan hipotesis. Ho ditolak bila F hitung > F tabel, karena Fhit lebih besar dari F tabel maka menerima hipotesis Alternatif. Jadi terdapat hubungan yang signifikan antara Iklim kerja yang dirasakan dan yang diharapkan dengan kepuasan kerja.
ABSTRACT
Human resource is the main asset for a company or an organization. The goals the company or the organization wants to reach depend on the productivity of its human resource, while the productivity of human resource is determined by its possessed potential and psychological condition. The potential and condition then can influence human activities existing in the environment of the company or organization.
The employees are demanded to work hard in line with the goals that have been determined by the company, whereas the employees give a certain demand to the company. And each employee tends to compare what is felt and what is expected. The employee will get job satisfaction in line with what is expected, if the expected working environment is in line with tlie felt working environment. However, if there is no match between tlie expected and the felt working environment, the employee will get low job satisfaction.
In order to reveal the problems described above, the problems can be formulated as follows: (1) What is the working environment of the employees in P.T. PLN Persero Malang? (2) How is the job satisfaction among the employees in P.T. PLN Persero Malang? And (3) Is there any correlation between the felt and the expected working environment and the job satisfaction among the employees in P.T. PLN Persero Malang? To answer the questions above, the object of this present research serving as the population is اله employees at P.T. PLN (Persero) Malang municipality, with the number of 117 persons consisting of 4 UPP-TR, while the sample is 40 persons taken randomly.
From the data obtained through questionnaires, it can be shown that the working environment among the employees in P.T. PLN (Persero) Malang municipality is very conducive, as stated by 58.016% employees. Dealing with the expected working environment, 51.781مه employees agreed that the working enviromnent is line with what is expected. The correlation between XI and Y is 0.378, and the correlation between X2 and Y is 0.414 While the correlation between XI and X2 is 0.140.
And correlation between variable XI and X2 and variable Y was obtained using a multi correlation analysis, and the result is Rxl, x2, Y is 0.525.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Supervisor: | Aziz, Rahmat |
Keywords: | Iklim Kerja; Diharapkan; Dirasakan; Kepuasan Kerja; working climate; expected; felt; job satisfaction |
Departement: | Fakultas Psikologi > Jurusan Psikologi |
Depositing User: | Nada Auliya Sarasawitri |
Date Deposited: | 31 Oct 2023 14:24 |
Last Modified: | 31 Oct 2023 14:24 |
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/57212 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |