Sulfiyati, Sulfiyati (2016) Pengaruh profitabilitas dan struktur modal terhadap harga saham pada perusahaan batubara di Bei tahun 2011-2014. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
12510186.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (2MB) | Preview |
Abstract
INDONESIA:
Pasar modal merupakan kegiatan yang menyangkut proses terjadinya jual beli saham yang berlangsung di Bursa Efek. Tinggi rendahnya harga saham suatu perusahaan dipengaruhi oleh banyak faktor, salah satunya adalah faktor internal perusahaan yang diukur dengan struktur modal dan rasio keuangan seperti rasio profitabilitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh rasio profitabilitas yang diaproksikan dengan ROA, ROE, EPS dan struktur modal yang diaproksikan dengan DAR, DER terhadap harga saham pada perusahaan Batubara tahun 2011-2014.
Jenis penelitian ini adalah kuantitatif deskriptif. Objek penelitian ini adalah perusahaan Batubara pada tahun 2011-2014. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan megambil data laporan keuangan. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial variabel ROA tidak berpengaruh terhadap harga saham, bahwa semakin rendah atau tinggi rasio ini tidak menjadi tolak ukur bagi investor untuk membeli saham pada perusahaan batubara. Sedangkan variabel ROE, EPS, DER berpengaruh positif terhadap harga saham. Bahwa variabel ROE, EPS, DER mampu menjadi tolak ukur perusahaan untuk menarik minat para investor dalam berinvestasi pada saham batubara karena dengan tingkat permintaan yang tinggi menunjukkan tingkat pengembalian yang diterima investor tinggi sehingga harga saham juga ikut naik. Sedangkan variabel DAR berpengaruh negarif terhadap harga saham. Secara simultan variabel ROA, ROE, EPS, DAR, DER berpengaruh signifikan terhadap harga saham.
ENGLISH:
The stock market is the activities regarding to the process of purchasing shares that has been held in the Stock Exchange. High and low stock price of a company is influenced by many factors, one of which is internal factors as measured by its capital structure and financial ratios such as profitability ratios. This study aimed to determine the influence of profitability ratio that was substituted by ROA, ROE, EPS and capital structure that was substituted by the DAR, DER toward the stock price on the coal company in 2011-2014.
This type of the research was quantitative descriptive. The object of this study was a coal company in 2011-2014. The data used secondary data that obtained from the Indonesia Stock Exchange (BEI) by taking the financial data report. The analysis method used multiple linear regression analysis.
Partially, the results of this research indicated that the ROA variable had no effect on stock prices, which the lower or the higher of this ratio would not become a benchmark for investors to buy shares in coal companies. While ROE, EPS, DER variables had positive effect on stock prices. The variables of ROE, EPS, DER was able to become a benchmark of the company to attract the interest of investors in investing in stocks of coal because of the high demand indicated the rate of return that was received by investors was high and the stock prices also rose. The variable of DAR had negative effect on the stock price. Simultaneously the variables of ROA, ROE, EPS, DAR, DER had significant effect on stock prices
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Fitriyah, Fitriyah | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Profitabilitas; Struktur modal; dan Harga Saham; profitability; capital structure; and Stock Price. | ||||||
Departement: | Fakultas Ekonomi > Jurusan Manajemen | ||||||
Depositing User: | Maryunani Maryunani | ||||||
Date Deposited: | 02 Mar 2017 10:46 | ||||||
Last Modified: | 02 Mar 2017 10:46 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/5708 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |