Faradi, Achmad Rizki (2016) Pengaruh mendengarkan musik terhadap kinerja kognitif pada pelajar kelas XI SMAN 1 Jombang. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
09410008.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (736kB) |
Abstract
INDONESIA:
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh mendengarkan music terhadap kinerja kognitif pada anak usia 15 sampai 18 tahun. Disini subyek penelitiannya adalah siswa SMAN 1 Jombang, dengan memberikan perlakuan menggunakan terapi music. Jenis penelitian ini adalah Quasi Eksperimen. Data dikumpulkan melalui pretest dan posttest. Jenis penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan rancangan penelitian dua kelompok yang terdiri dari kelompok control dan kelompok eksperimen.kelompok control tidak mendapat perlakuan dan hanya mengerjakan tugas dari peneliti sedangkan kelompok eksperimen mendapat perlakuan terapi menedengarkan music sebelum dan saat mengerjakan tugas dari peneliti.
Hasil penelitian dengan judul Pengaruh Mendengarkan Musik Terhadap Kinerja Kognitif menghasilkan pengaruh yang signifikan. Hal itu ditunjukkan dengan hasil uji t oleh kelas eksperimen yang berjumlah 30 siswa sebesar 15,41 dengan standart deviasi 7,959, sedangkan hasil uji t yang dilakukan pada kelas control yang berjumlah 30 siswa sebesar 4,21 dengan standart deviasi 7,703. Dari perhitungan t hitung 0,46. Jika taraf signifikannya 95%, maka besarnya angka batas penolakan hipotesis nol adalah 2,000. Ternyata t hitung berada di bawah batas penolakan hipotesis nol, sehingga hipotesis nol diterima. Jika dilihat dari dependent variable ada sumbangsih akibat perlakuan sebesar 33% dengan Adjusted R Squared = ,335. Dari pengaruh sebesar 33% berarti masih ada 67% lagi pengaruh dari luar music. Disarankan untuk peneliti selanjutnya agar menggunakan metode lain dengan durasi perlakuan yang lebih lama.
ENGLISH:
The purpose of this research is knowing about how big The Influence of Listening Music to The Cognitif Perfomance for kids between 15-18 years. Here the subject of this research is the student of SMAN 1 Jombang by giving treatment using music theraphy. The kind of this research is using Quasi Eksperiment. The data collected by pretest and posttest. The kind of plan are doing by using two groups that depent on control group and experiment group. Control group doest get treatment and only doing a task from researches and experiment group getting a treatment theraphy of listening music beforeaand doing the task from researches.
The result of this research with the title The Influence of Listening Music to The Cognitif Perfomance to result the significant influence. The result showing the t test by experiment class wich there are 30 students in the amount of 15,41. With the deviation standart of 7,959 meanwhile the result of t test that doing in control class wich there are 30 student in the amount of 4,21 with deviation standart 7,03. Of calculation t 0.46 . If the level of significance of 95 % , then the magnitude of the numbers null hypothesis rejection limit is 2,000. It turned out t be under the limit rejection of the null hypothesis , so that the null hypothesis is accepted . If seen from the dependent variable there is contribution as a result of treatment by 33 % by Adjusted R Squared = , 335 . From the effect of 33% means there are 67 % more influences from outside music. Suggested for further research in order to use other methods with longer duration of treatment
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Mahpur, Mohammad | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Mendengarkan Musik; Kinerja Kognitif; Listening Music; Kognitif Perfomance | ||||||
Departement: | Fakultas Psikologi | ||||||
Depositing User: | Heni Kurnia Ningsih | ||||||
Date Deposited: | 10 Jan 2017 11:29 | ||||||
Last Modified: | 10 Jan 2017 11:29 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/5583 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |