Faizah, Lailatul (2011) Sistem Informasi Geografis Maktab pada pelaksanaan Ibadah Haji. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
05550128.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRAK
System informasi geografis maktab pada pelaksanaan ibadah haji ini, akan membantu jamaah haji yang hendak melaksanakan ibadah haji sehingga para jamaah haji dapat mempersiapkan diri lebih dini dalam informasi lokasi maktab yang akan ditempati nantinya. Sistem informasi geografis ini nanti dapat memberikan informasi tentang lokasi maktab yang difokuskan pada pemetaan maktab didaerah Mekkah dan Madinah. Dan sistem ini juga dikhususkan untuk informasi pemetaan maktab bagi jamaah haji yang reguler.
System informasi ini juga sangat mudah diaksesmelalui jaringan internet karena menggunakan teknologi engine Alov dengan PHP web server sehingga dapat menjadi alternative dalam menampilkan informasi peta. Bagi calon jamaah haji juga dapat mempersiapkan diri lebih dini sehubungan dengan adanya informasi lokasi maktab.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Hariyadi, M. Amin and Abidin, Zainal | |||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Keywords: | Sistem Informasi Geografis; Maktab; Haji | |||||||||
Departement: | Fakultas Sains dan Teknologi > Jurusan Teknik Informatika | |||||||||
Depositing User: | Moch. Nanda Indra Lexmana | |||||||||
Date Deposited: | 16 May 2023 13:28 | |||||||||
Last Modified: | 16 May 2023 13:28 | |||||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/50033 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |