Kurniawan, Rudi (2011) Rancang Bangun Aplikasi Literasi Pegon-Latin menggunakan Pendekatan Operasi Concatenation (Penyambungan). Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
04550030.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRAK
Penduduk Indonesia sebagian besar beragama Islam, Al-Qur’an sebagai kitab suci agama Islam ditulis dengan bahasa Arab. Menjadi kebutuhan yang penting bagi muslim Indonesia untuk mempelajari baca tulis huruf Arab, salah satunya adalah Arab Pegon yang sejak abad ke-15 menjadi tulisan resmi dan digunakan hampir di seluruh khasanah Keislaman di Nusantara. Untuk menunjang kebutuhan mempelajari baca tulis huruf Arab Pegon, salah satu hal yang paling dibutuhkan adalah Transliterasi Pegon-Latin atau alih huruf Pegon ke huruf latin. Dengan tujuan melestarikan kembali tradisi dan budaya bangsa Indonesia yang saat ini mulai di tinggalkan.
Salah satu perkembangan teknologi informasi saat ini ditandai dengan pembuatan Aplikasi. Proses pembuatan Aplikasi ini menggunakan pendekatan operasi concatenation, sedangkan tahap yang dilakukan dalam penelitian ini yaitu dengan menerapkan algoritma literasi dengan pendekatan operasi concatenation. Operasi ini menggunakan penyambungan untuk merangkai sebuah kata atau abjad, untuk menerapkan algoritma literasi dengan dengan pendekatan operasi tersebut digunakan bahasa pemrograman Java. Java merupakan suatu teknologi di dunia software komputer.
Dari penelitian yang telah dilakukan, bahwa aplikasi literasi Pegon -Latin dapat memudahkan dalam mentransliterasikan dari huruf Arab Pegon ke huruf Latin, sesuai dengan aturan-aturan pedoman transliterasi yang baku.
ABSTRACT
Population of Indonesia mostly Muslim, the Qur'an as Islam's holy book written in Arabic. Become an important requirement for Indonesian Muslims to learn to read and write Arabic, one of which is Arab Pegon that since the 15th century became the official paper and used in almost all Islamic treasures in the archipelago. To support the need to learn to read and write Arabic letters Pegon, one thing most needed is Pegon-Latin transliteration or over Pegon letters into Latin letters. With the aim of preserving the tradition and culture of Indonesia, which currently starts on the left.
One of the developments in information technology today is characterized by making applications. The process of making application uses concatenation operations approach, while the stage is conducted in this study is to apply the algorithm literacy approach concatenation operations. This operation uses the connection to string a word or letters, to implement the algorithm approach to literacy with the operation used the Java programming language. Java is a computer software technology in the world.
From the research that has been done, that the application Pegon-Latin literacy can facilitate in Pegon transliterate from Arabic into Latin letters, in accordance with the rules of transliteration standard guidelines.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Kusumawati, Ririen and Faisal, Muhammad | |||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Keywords: | Aplikasi Literasi Pegon-Latin; Concatenation Literacy Applications Pegon-Latin; Concatenation | |||||||||
Departement: | Fakultas Sains dan Teknologi > Jurusan Teknik Informatika | |||||||||
Depositing User: | Moch. Nanda Indra Lexmana | |||||||||
Date Deposited: | 12 May 2023 13:21 | |||||||||
Last Modified: | 12 May 2023 13:21 | |||||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/49972 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |