Dewi, Nova Kartika (2014) Karakterisasi Komposit Keratin dan Magnesium terhadap proses Absorbsi Hidrogen pada Kompaksi pembuatan Pellet 80 kg/cm2 dan 120 kg/cm2. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
10640028.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (3MB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRAK
Energi Hidrogen adalah salah satu sumber energi alternatif yang saat ini dikembangkan. Ada tiga metode penyimpanan Hidrogen, yakni dalam bentuk gas, cair dan padat. Magnesium merupakan salah satu Hidrogen storage dalam bentuk padat yang berpotensi namun memiliki massa yang berat, sehingga pada penelitian ini ditambah dengan keratin agar menghasilkan Hidrogen storage dengan massa yang relatif ringan dan memiliki kapasitansi yang besar. Komposit dibuat dengan menggunakan campuran Magnesium dan keratin dengan perbandingan berat 10:0, 8:2, 6:4, 4:6, 2:8 dan 0:10 (b/b) dengan kompaksi pembuatan pellet 120 kg/cm2 dan 80 kg/cm2. Hasil FTIR menunjukkan ikatan keratin dengan Hidrogen yaitu dengan adanya vibrasi pada gugus C–H dengan panjang gelombang 2923 cm-1 dan 2924 cm-1 setelah sampel diinjeksi Hidrogen. Hasil XRD menunjukkan bahwa ada ikatan antara Magnesium dan Hidrogen yaitu dengan adanya fasa MgH2 yang terbentuk pada sudut 2θ sekitar 38o, 57o, 68o dan 82o. Kenaikan nilai APF menunjukkan adanya Hidrogen yang menyisip pada struktur kristal Magnesium.
ABSTRACT
Hydrogen energy is one of developed alternative energy. There are three hydrogen storage methods; in gas, liquid, and solid. Magnesium is one of hydrogen storage in solid which is potential but too heavy in mass. In this research, keratin will make the mass lighter and more in capacity. Composite created with comparison of magnesium and keratin 10:0, 8:2, 6:4, 4:6, 2:8, and 0:10 (wt/wt), are compacted at 120 kg/cm2 and 80 kg/cm2. FTIR result showed the bunch between keratin and hydrogen with vibration on C-H cluster with 2923 cm-1 and 2924 cm-1 wave length sample are injected. There is bunch between magnesium and hydrogen with MgH2 face is created in angle of 2θ around 38°, 57°, 68°, and 82° from XRD result. The increase of APF value showed there is hydrogen infiltrate magnesium crystal structure.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Hastuti, Erna and Syarifah, Umaiyatus | |||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Keywords: | Energi Alternatif; Hidrogen Storage; Hidrogen; Keratin; Absorbsi; FTIR; XRD Alternative Energy; Hydrogen Storage; Hydrogen; Keratin; Absorption; FTIR; XRD | |||||||||
Departement: | Fakultas Sains dan Teknologi > Jurusan Fisika | |||||||||
Depositing User: | Moch. Nanda Indra Lexmana | |||||||||
Date Deposited: | 03 May 2023 14:11 | |||||||||
Last Modified: | 03 May 2023 14:11 | |||||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/49380 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |