Handayanto, Dwi (2014) The educational efforts of Save Street Child (SSC) of malang towards street children in Malang City. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
10130088.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRACT
The citizen’s right of education is one of the principal rights that the government must be able to give it for the achievement of people’s welfare as a realization of article no 31 of UUD 1945. But the fact is, not all citizens can access a proper education. The education system at the moment is very difficult to be accepted by the street children who have to work to help the family’s economy. The existence of street children in the Malang is increasingly growing but the government's lack of attention causes street children as a neglected community. Based on this matter actually Save Street Child (SSC) Malang was established in Malang to try to humanize them again by focusing on activities that can be followed by all levels of society in order to jointly act together in the empowerment activities through education.
This study is aimed to answer three following questions: (1) What is the street children’s background Save Street Child (SSC) Of Malang in Malang City? (2) How is the strategy of Save Street Child (SSC) Of Malang in developing character education of street children in Malang? (3) What are the learning patterns of street children in Save Street Child (SSC) Of Malang in Malang City? In this study, the research uses a qualitative descriptive study using data collection techniques through: (1) observation, (2) an interview, (3) documentation that will describe the educational efforts of Save Street Child (SSC) Of Malang towards street children in Malang.
The research found that there are several programs that have been done by the Save Street Child (SSC) Malang :(1) Cool Teacher (Pengajar Keren) this program is aimed to educate street children in accordance with to the purpose of of educational system of Indonesia (2) Sharing Milk in the street for street children (3) learning and teaching for street children, (4) Happy Vacation, (5) Great Weekend (Weekend Seru)(6) love and share, and (7) SSC Malang also seeks to reeducate street children who dropped out of the school. All in all Save Street Child (SSCM) Malang does not mainly educate the street children science and knowledge but they also equip them with various life skills.
ABSTRAK
Hak atas pendidikan merupakan salah satu hak dasar yang harus dipenuhi oleh negara untuk mencapai kesejahteraan rakyat sesuai dengan pasal 31 UUD 1945. Namun kenyataanya, tidak semua warga negara dapat merasakan pendidikan yang layak. Sistem pendidikan pada saat ini sangat sulit diterima oleh anak jalanan yang harus bekerja guna membantu perekonomian keluarga. Keberadaan anak jalanan yang ada di kota Malang kian hari semakin bertambah. Namun kurangnya perhatian pemerintah Kota menyebabkan anak jalanan seakan-akan menjadi warga negara yang dijauhi oleh banyak kalangan. Save Street Child (SSC) Malang adalah merupakan komunitas yang peduli terhdap anak jalanan yang didirikan atas concern dan emphaty terhadap anak jalanan. Save Street Child (SSC) Malang ini berusaha untuk memanusiakan mereka kembali dengan berfokus pada kegiatan-kegiatan yang bisa diikuti semua lapisan masyarakat supaya bisa bergerak bersama, misalnya pada event-event nasional, dan program pemberdayaan melalui pendidikan.
Dari fenomena tersebut di atas, masalah yang telah dirumuskan adalah: (1) Bagaimana latar belakang anak jalanan di Save Street Child (SSC) Of Malang ? (2) Bagaiamana Strategi Save Street Child (SSC) Of Malang dalam pengembangan anak jalanan di Kota Malang? (3) Bagaimana pola pembelajaran anak jalananan dalam Save Street Child (SSC) Of Malang di Kota Malang? Dalam studi ini, penelitian menggunakan penelitian deskriptif kualitatif dengan menggunakan teknik pengumpulan data melalui:(1) observasi,(2)wawancara,(3)dokumentasi yang akan menggambarkan bagaimana usaha pendidikan anak jalanan melalui SSC Malang.
Dari hasil penelitian yang telah dilaksanakan dapat disimpulkan bahwa Komunitas Save Street Child (SSC) Of Malang ini mempunyai program-program yang menarik untuk anak jalanan. Program-program yang di lakukan oleh komunitas Save Street Child (SSC) Of Malang ini meliputi: (1) Program pengajar keren; program ini salah satu yang berlatar belakang mencerdaskan anak bangsa (sesuai tujuan bangsa Indonesia), pada progam ini, kita semua akan memberikan kesempatan anak-anak jalanan untuk mendapatkan fasilitas belajar layaknya anak- anak pada umumnya, (2) Pembagian Susu di Perempatan Jalan Kota Malang, (3) Pendidikan dan pengajaran untuk anak jalanan, (4) Happy Vacation, (5) Weekend Seru, (6) love and share dan (7) Save Street Child (SSC) Of Malang ini juga berupaya untuk menyekolahkan kembali anak-anak jalanan yang putus sekolah. Singkatnya Save Street Child (SSC) Of Malang selain mendapatkan mengajarkan ilmu dan pengetahuan kepada anak jalanan, mereka juga mengajarkan berbagai ketrampilan atau life skill.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Yahya, Mokhammad | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Educational effort; Save Street Child (SSC) Of Malang; Street Children; Usaha Pendidikan; SSC Malang; Anak Jalanan | ||||||
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial | ||||||
Depositing User: | Koko Prasetyo | ||||||
Date Deposited: | 03 Mar 2023 13:43 | ||||||
Last Modified: | 03 Mar 2023 13:43 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/47779 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |