Afifah, Nikmatul Nur (2014) Penerapan hasil pelatihan dan pengembangan untuk meningkatkan kreativitas guru di MA Al-Ittihad Poncokusumo Malang. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
10130011.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRAK
Dalam manajemen sumber daya manusia terdapat pelatihan dan pengembanagan, dimana pelatihan dan pengembangan sumber daya manusia ini merupakan strategi yang diberikan suatu organisasi yang bertujuan untuk meningkatkan dan mengembangkan skill, pengetahuan, dan ability individunya yang sesuai dengan kebutuhannya masa kini maupun masa mendatang.Dengan adanyapelatihandanpengembanganinibertujuan untuk meningkatkan kualitas pendidikan secara umum baik itu menyangkut kualitas pembelajaran, baik guru maupun tenaga kependidikan lainnya, serta kualitas pelayanan pendidikan secara umum. Serta memberikan kreativitas kepada setiap guru karena bisa menerapkan dan mengembangkan apa yang diperoleh saat pelatihan.
Tujuan diterapkannya pelatihan dan pengembangan di sekolah ini adalah untuk meningkatkan kreativitas guru dalam mengajar agar semakin berkembang dan dapat mengikuti perkembangan yang ada saat ini. Dengan adanya pelatihan dan pengembangan juga dapat memberikan motivasi kepada guru-guru di MA AL-ITTIHAD agar mengembangkan kreativitas yang di milikinya.
Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Kemudian untuk mengecek keabsahan data peneliti bisa menggunakan teknik Triangulasi (gabungan).Dalam penelitian kualitatif, peneliti merupakan instrumen dalam penelitian itu sendiri, dalam hal ini peneliti juga harus melaksanakan beberapa hal sebagai berikut: Perpanjangan keikutsertaan, serta ketekunan/keajegan pengamatan.
Hasil dari penelitian yang dilaksanakan oleh peneliti tentang “penerapan pelatihan dan pengembangan dalam meningkatkan kreativitas guru di MA AL- ITTIHAD Poncokusumo Malang” bahwasannya terdapat beberapa pelatihan yang ada pada sekolah MA AL-ITTIHAD ini, yaitu: adanya MGMP yang dilakukan sesering. Selain itu juga ada program lain yang merupakan bentuk dari pengembangan pelatihan yang bertujuan untuk meningkatkan kreativitas guru yaitu FKKMAS (forum komunikasi kepala madrasah aliah swasta), adanya diklat yang di sesuaikan dengan disiplin ilmunya masing-masing.Untuk lebih menguatkan pengetahuan para guru mengikutsertakan para anggotanya untuk ikut serta dalam pelatihan yang juga di adakan oleh KEMENAG, agar dapat mengetahui perkembangan terbaru juga dalam pengadaan pelatihan yang telah di adakan apakah ada informasi baru untuk di kembangkan lagi bagi sekolah-sekolah yang mengikuti pelatihan tersebut.Dari pengadaan pelatihan ini maka guru diharapkan dapat mengikuti perkembangan teknologi yang ada, guru juga harus menerapkan apa yang telah dia dapat dari pelatihan yang di selenggrakan.
ABSTRACT
In human resource management, there were a training and development, where the training and development of human resources were a given strategy of an organization that aims to improve and develop the skills, knowledge, and abilities to suit the individual with needs of the present and future. With training and development aimed to improve the quality of education in general whether it concerned the quality of learning, teachers and other educator, as well as the quality of educational services in general. As well as giving the creativity toward every teacher because it can apply and develop what was obtained when doing the training.
The purpose of the implementation of training and development in this school was to enhance the creativity of the teacher in teaching in order to keep abreast currently. With the training and development can also motivate teachers in MA AL-Ittihad to develop the possessed creativity
This study used a descriptive approach with a qualitative approach. Then to check the validity of the data, the researcher can use triangulation techniques (combined). Qualitative research, the researcher is the instrument in the study itself, in this case the researcher also had to implement some of the following: Extension of participation, and persistence / constancy observations.
The results of the study conducted by researcher about "the implementation of training and development to enhance the creativity of teachers in MA AL-Ittihad Poncokusumo Malang" that there were several training in the school that existed in the MA AL-Ittihad, namely: the existence MGMP that was done as often. There was also another program which was a form of training development that aimed to enhance the teachers creativity, namely FKKMAS (forum of communications of head of Islamic senior high school), the existence of training that customized to each science discipline. To make further strengthen of knowledge, the teachers invited their members to participate in training that is also held by KEMENAG, in order to find out the latest developments in the procurement of training that has been held if there was new information to be developed further for schools that was participate in the training. The teacher was expected to follow the development of existing technology; teacher must also applied what he can get from the training
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Effendi, Evi | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Pelatihan dan Pengembangan; Kreativitas Guru; Training and Development; Teacher Creativity | ||||||
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial | ||||||
Depositing User: | Koko Prasetyo | ||||||
Date Deposited: | 22 Feb 2023 10:56 | ||||||
Last Modified: | 22 Feb 2023 10:56 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/47169 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |