Wahyuni, Sri (2010) Pengaruh Persepsi Konsumen pada Implementasi Corporate Social Responsibility (CSR) terhadap Brand Loyalty produk Indosat: Studi pada mahasiswa UIN Maliki Malang angkatan 2008/2009. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
06130029.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (6MB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRAK
Dewasa ini banyak sekali perusahaan yang menerapkan CSR melalui caracara mereka sendiri. Adanya persepsi konsumen pada implementesi CSR menjadi variabel yang mempengaruhi brand loyalty. Karena persepsi merupakan dasar untuk mengevaluasi suatu produk. Dalam teori Temporal dan Trott, apabila CSR dikembangkan dengan baik, maka program Corporate Social Responsibility akan menciptakan suatu ikatan emosional antara masyarakat dengan perusahaan yang nantinya akan berdampak pada brand awareness (pengenalan merk), dan lamakelamaan akan berkembang menjadi brand loyalty (loyalitas merk).
Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh persepsi konsumen pada implementasi Corporate Social Responbility (CSR) terhadap brand loyalty produk Indosat (Studi pada Mahasiswa UIN MALIKI Malang Angkatan 2008/2009).
Pendekatan yang digunakan dalam Penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif. Instrumen yang digunakan yaitu berupa angket, pengujian instrument menggunakan uji validitas dan reliabelitas. Sedangkan metode analisis data menggunakan regresi linier berganda, uji t dan uji f dengan menggunkan SPSS 16.00 for windows. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa UIN MALIKI Malang angkatan 2008/2009 yang berjumlah 1664 orang mahasiswa. Untuk menentukan ukuran sampel, maka digunakan rumus dari Slovin, sehingga sampel yang diambil sebesar 100 orang, dan pengambilan sampel dengan menggunakan teknik purposive sampling dan addencial sampling.
Dari hasil pembahasan untuk hipotesis yang pertama dilakukan dengan pengujian secara persial dilakukan dengan uji t. Untuk variabel pelaku persepsi thitung 1,009< ttabel 1,984 dengan nilai signifikan 0,315> 0,05. Variabel target thitung
0,667< ttabel 1,984 dengan nilai signifikan 0,500> 0,05. Variabel situsi thitung
2,958> ttabel 1,984 dengan nilai signifikan 0,004< 0,05. Hasil ini memperlihatkan bahwa variabel pelaku persepsi dan target tidak berpengaruh signifikan terhadap brand loyalty produk Indosat, sedangakan variabel situasi berpengaruh signifikan terhadap brand loyalty produk Indosat. Sedangkan untuk uji F yaitu pengujian secara serentak dengan besarnya Fhitung sebesar 4,277. Nilai ini lebih besar dari Ftabel (4,277> 2,31) dengan nilai signifikan 0,001< 0,05. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan variabel persepsi konsumen terhadap brand loyalty produk Indosat. Dapat disimpulkan bahwa persepsi konsumen berpengaruh signifikan terhadap brand loyalty produk Indosat, karena didukung oleh faktor situasi.
ABSTRACT
Currently, many companies are implementing CSR through their own way. Consumer perceptions of CSR implementesi variables that influence brand loyalty. Because perception is the basis for evaluating the product. Temporal and Trott In theory, if well developed CSR, Corporate Social Responsibility program will create an emotional bond between people and companies will have an impact on brand awareness (brand recognition), and eventually will evolve into brand loyalty (brand loyalty.)
The purpose of this study is to determine the effect of consumer perceptions in the implementation of Corporate Social response (CSR) towards brand loyalty Indosat products (Study on Student UIN Malang MALIKI Force 2008/2009). approach used in this research is quantitative approach.
The instrument used in the form of questionnaires, validity and test equipment using reliabelitas. While the methods of data analysis using multiple linear regression, t test and the f test using SPSS for windows 16.00. The population in this study are students UIN Malang 2008/2009 Maliki force numbering 1664 students. To determine the sample size, then using the Slovin formula, so that samples taken by 100 people, and sampling by using purposive sampling techniques and sampling addencial.
From the discussion to the first hypothesis is done by testing done by the Persian t test. For the perception of actors tcount variable 1.009 1.984 <ttabel 0,315> significant value of 0.05. Target tcount <ttabel 1.984 0.667 variable with significant value 0,500>
0.05. Variables situation tcount 2.958> 1.984 ttable with significant value 0.004 <0.05. This shows that the perception of the perpetrator and the target variable does not significantly influence brand loyalty Indosat, while the variable situation has a significant influence on brand loyalty Indosat products. The F test is a test in conjunction with Fcount magnitude of 4.277. This value is greater than Ftable (4.277> 2.31) with significant value 0.001 <0.05. This indicates that there is significant influence consumer perceptions of product brand loyalty Indosat. In ferential which can significantly affect consumer perceptions of product brand loyalty Indosat, as supported by the factor of the situation.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Efiyanti, Alfiana Yuli | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Persepsi Konsumen; Corporate Social Responsibility; Brand Loyalty Consumer Perceptions; Corporate Social Responsibility; Brand Loyalty | ||||||
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial | ||||||
Depositing User: | Moch. Nanda Indra Lexmana | ||||||
Date Deposited: | 10 Feb 2023 11:30 | ||||||
Last Modified: | 10 Feb 2023 11:30 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/46351 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |