Wulandari, Tri Novi (2010) Analisis Camel sebagai salah satu alat untuk menilai kinerja Bank Mandiri. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
04610128.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (1MB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK
Lembaga keuangan merupakan instrumen penting sebagai lembaga penunjang perekonomian nasional. Kemampuan Bank untuk dapat bersaing ditentukan oleh baik tidaknya kondisi perbankan untuk mengetahui kondisi yang dapat dilihat dari laporan keuangannya. Rasio keuangan merupakan alat anlisis keuangan yang memberikan jalan keluar dan menggambarkan keuangan pelaku bisnis, pihak pemerintah maupun perbankan dalam menilai kondisi keuangan.
Penelitian ini dilakukan pada Bank Mandiri dengan mengambil data dari Pojok Bursa Efek Jakarta (Pojok BEJ) Universitas Islam Negeri Malang. Data penelitian adalah laporan keuangan Bank Mandiri pada periode 2003 – 2007. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dokumentasi. Teknik alat analisis yang digunakan adalah time series. Analisis data dilakukan secara deskriptif dengan menghitung kinerja bank berdasarkan metode CAMEL.
Penelitian ini menghasilkan beberapa kesimpulan antara lain : Kinerja keuangan yang diukur berdasarkan rasio keuangan dengan CAMEL menerangkan bahwa selama periode 2003 – 2007 kinerja Bank Mandiri mengalami peningkatan. Pada periode 2003 – 2005 kinerja berstatus cukup sehat dan di periode 2006 – 2007 naik menjadi sehat. Rasio keuangan yang sangat mempengaruhi kinerja Bank Mandiri berdasarkan CAMEL adalah rasio permodalan atau CAR.
ABSTRACT
Financial institution is an important instrument as the national economic supporting institute. Bank ability to be able to compete is determined by the good or bad the banking condition of this condition can bee seen from its financial statements. The banking condition is much influenced by performance of company management, and then company performance can be measured from management ability in improving company performance. Financial ratio is financial analyzer that gives a way out and describes finance of business people, the party of government and also the banking in value of finance condition.
This research is conducted at Mandiri Bank, by collecting data from Bursa Efek Jakarta (BEJ) or Jakarta Stock Exchange at the corner of State Islamic University of Malang. Research data are financial statements from 2003 to 2007. Data analysis is conducted descriptively by calculating bank performance on the basis of mandiri.
The results showthat financial performance at that is measured base on financial ratio from CAMEL of finang becomes from 2003 to 2007 performance of Bank Mandiri experiences of improvements. From 2003 to 2005 performance is quite healthy and from 2006 to 2007 the status of finance becomes healthy. Financial ratio that influences much on the performance of Mandiri Bank bases on CAMEL analysis is the ratio of capitalization on CAR.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Djakfar, Muhammad | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Rasio CAMEL; Kinerja; CAMEL Ratio; Performance | ||||||
Departement: | Fakultas Ekonomi > Jurusan Manajemen | ||||||
Depositing User: | Meirisa Anggraeni | ||||||
Date Deposited: | 13 Jan 2023 07:49 | ||||||
Last Modified: | 13 Jan 2023 07:49 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/44150 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |