Kasiyanto, Edy (2011) Strategi pembelajaran Ilmu Tasawuf untuk membentuk akhlakul karimah di pondok pesantren Miftahul Huda Gading Kasri Malang. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
07110218.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (1MB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK
Dalam proses pembelajaran, strategi pembelajaran berperan penting untuk mencapai suatu tujuan. karena strategi pembelajaran dapat mempengaruhi peserta didik (santri) . Apapun yang termasuk perangkat program pembelajaran dituntut secara mutlak untuk menunjang tercapainya tujuan.
Untuk menanamkan prilaku atau akhlak terhadap anak didik tidaklah gampang karena pada saat ini tekhnologi yang berkembang membuat anak didik kian menggemarinya, salah satu contohnya adalah maraknya game online, pergaulan bebas, televisi, dan internet yang bisa mengakses apapun yang diinginkan oleh penggunanya, dengan demikian pembentukan akhlak dapat diartikan sebagai usaha sungguh-sungguh dalam rangka membentuk anak didik yang berakhlak, dengan menggunakan sarana pendidikan dan pembinaan yang terprogram dengan baik dan dilaksanakan dengan sungguh-sungguh.
Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimana strategi pembelajaran ilmu tasawuf untuk membentuk akhlakul karimah di Pondok Pesantren Miftahul Huda Gading Kasri Malang?, (2) apa saja faktor pendukung dan penghambat strategi pembelajaran ilmu tasawuf untuk membentuk akhlakul karimah di Pondok Pesantren Miftahul Huda Gading Kasri Malang.
Dengan menggunakan metode observasi, interviu, dan dokumentasi, penulis berusaha mengumpulkan data terkait dengan pembahasan. Setelah data terkumpul penulis analisis dengan menggunakan analisis deskriptif kualitatif.
Sebagai kesimpulan akhir dari pembasan skripsi ini, pondok pesantren miftahul huda menggunakan istlah 3 T ( takhalli, tahalli dan tajalli) dengan strategi pembelajaran ilmu tasawufnya untuk takhalli menggunakan uswatun hasanah, adanya pengajian ilmu tasawuf dengan metode bendongan, dan untuk tahalli strateginya menggunakan dzikir thoriqoh sehingga dengan tahapan-tahapan tersebut mendapat Nur dari dari Allah yaitu tajalli.
ABSTRACT
in the learning process, learning strategies play an important role to achieve a goal. because it can affect the learning strategies of learners. Any devices including learning program is absolutely required to support the achievement of goals.
to inculcate attitudes or morals of students is not easy because at this moment that develops technology to make students like. one example is the proliferation of online games, free association, television and the internet can any desired mengaksese users. withdikian moral formation can be interpreted as a real effort in order to form students who have a certain character. by means of education and coaching terperogram well and implemented in earnest.
using the method of observation, interviews, and dokumentasasi.authors sought to collect data related to the discussion. after the author analyzes the data collected by using qualitative descriptive analysis.
The formulation of the problem in this study were (1) How Learning Strategies To Form Akhlakul Mysticism KarimahBoarding SchoolMiftahulHuda GadingKasri Malang. (2) What Are The Factors Supporting And Inhibiting Learning Strategies To Form Akhlakul Mysticism At The Boarding School KarimahMiftahul Huda GadingKasri Malang.
As a final conclusion of this thesis pembasan boarding Miftahulhuda use the term 3 T (takhalli, tahakki, tajalli) with mystical science of learning strategies to use good behaviortakhalli, a study book of mysticism with bendongan methods, and to use the strategy to use remember to Allahtahallithariqoh so the stages are getting light of Allah is tajalli.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Mujab, Muhammad | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Strategi Pembelajaran; Ilmu Tasawuf; Akhlakul Karimah; Learning Strategies; Mysticism; Morality | ||||||
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Agama Islam | ||||||
Depositing User: | Fadlli Syahmi | ||||||
Date Deposited: | 28 Nov 2022 13:52 | ||||||
Last Modified: | 28 Nov 2022 13:52 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/41829 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |