Azwar, Mohammad Syaiful (2016) Peran Guru Pendidikan Agama Islam dalam mengimplementasikan sikap toleransi antar umat beragama di SMP Katolik Widiyatama Kota Batu. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
12110026.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (4MB) | Preview |
Abstract
Perkembangan zaman saat ini pembinaan toleransi di sekolah yang didasari dengan akhlak mulia berkaitan langsung dengan pendidikan agama yang di dalamnya juga mengajarkan tentang akhlak mulia. Untuk itu guru pendidikan agama memiliki peranan penting untuk menanamkan sikap toleransi antar umat beragama, terlebih di SMP Katolik Widiyatama yang siswanya heterogen.
Tujuan penelitian ini adalah untuk: (1) mengetahui penanaman sikap toleransi antar umat beragama. (2) mengetahuai kendala guru PAI dalam penanaman sikap toleransi. (3) mengetahui solusi dari kendala-kendala guru PAI dalam mengimplementasikan penanaman sikap toleransi di SMP Katolik Widiyatama Kota Batu
Metodologi yang digunakan adalah pendekatan penelitian kualitatif berupa studi lapangan. Instrumen kunci adalah peneliti sendiri, dan teknik pengumpulan data dilaksanakan melalui observasi, wawancara, dan metode pengumpulan data lainnya. Data dianalisis dengan cara mereduksi data, memaparkan data, dan menarik kesimpulan.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa, (1) peran guru PAI adalah sebagai adalah guru sebagai motivator, mediator, dinamisator , inspirator. (2) kenadala yang di yang dirasakan oleh guru PAI adalah Penyesuai pada awal-awal bulan pertama masuk Sebuah pembicaraan yang menyinggung tentang sebuah tradisi, maupun agama menyebabkan kesalah fahaman diantara siswa, Pribadi masing-masing siswa yang terkadang “rasan-rasan” menjadi penghambat toleransi siswa antar agama, Faham fanatisme yang meraka bawa dari luar sebelum mereka masuk sekolah. (3) solusi dalam mengatasi kendala-kendala yang dihadapi oleh guru PAI yaitu, Di lakukanya dialog antar agama, Semua siswa diikut sertakan dalam perayaan hari-hari besar keagamaan, Semua guru, terutama guru agama dijadikan sebagai motivator, mediator,dinamisator , dan inspiratory, apabila murid berpindah Agama selama menjadi pelajar akan dikuluarkan dari sekolah
The tolerance in school based on noble morality always related with religious education. the religion teacher has a crucial role to instill an attitude of religious tolerance in education, especially for learning process in Catholic Junior High School of WidyagamaBatu, which is heterogeneous.
The purpose of this study are: (1) find out the cultivation of religioustolerance for students at Catholic Junior High School of WidyagamaBatu. (2) to know teachers' barriers in process of cultivation at Catholic Junior High School of WidyagamaBatu. (3) findout the solution in implementing tolerance attitude for students at Ca.tholicJunior High School of Widyagama Batu
This research is kind of qualitative approaches field study. A key instrument is the researcher, and the techniques of data collection was carried out through observation, interviews and data collection. The data analyzed reducing data, exposing the data, and draw conclusions.
The results showed that (1) Islamic teacher PAI as motivator, mediator, and inspiration. (2) thebarriers in the education process, are; student sensitivity related their tradition and religion. Everybody has misconception about it and made intolerance. Fanaticism from their background is the biggest problem to implementing toleranceoftentimes. (3) there is some solutions, are; dialogue, celebrating religious holidays, all of teachers especially religion teachers act as motivator, mediator, and inspiratory figure. The last, students will be kicked out from school when they are do religion moved.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Sahlan, Asmaun | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Guru PAI; Penanaman Sikap Toleransi; | ||||||
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Agama Islam | ||||||
Depositing User: | Dimas Andika Putra | ||||||
Date Deposited: | 03 Aug 2016 10:13 | ||||||
Last Modified: | 03 Aug 2016 10:13 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/4002 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |