Soetedjo, Akbar Dharmawan (2016) Perancangan perpustakaan outdoor di Kampung Inggris Pare Kabupaten Kediri: Tema arsitektur bioklimatik. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
12660002.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (37MB) | Preview |
|
Other (Appendices)
12660002.rar - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (292MB) | Request a copy |
Abstract
INDONESIA:
Peningkatan pendidikan dirasa penting untuk berkembangnya suatu negara. Hal tersebut didukung oleh data yang dikeluarkan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) pada tahun 2006, yang menyatakan bahwa masyarakat belum menjadikan membaca sebagai sumber utama mendapatkan informasi. Orang lebih memilih menonton TV ( 85,9 %), dan mendengarkan radio (40,3 %), daripada membaca koran (23,5 %), maka dari itu peran perpustakaan bisa meningkatkan minat baca dan pendidikan diluar institusi pendidikan formal seperti sekolah.
Pengertian dari perpustakaan ialah, tempat atau gedung yang disediakan untuk pemeliharaan dan penggunaan koleksi buku dan sebagainya. Perpustakaan juga dapat juga diartikan sebagai koleksi buku, majalah, dan bahan kepustakaan lainnya yang disimpan untuk dibaca, dipelajari, dibicarakan. Dalam hal ini perpustakaan yang baik adalah perpustakaan yang semudah mungkin dapat diakses oleh semua kalangan masyarakat. Selain itu juga perpustakaan harus dibuat lebih menarik dan lebih terbuka agar dapat lebih menarik pengunjung/ pemustaka untuk datang. Perpustakaan tersebut dapat berupa perpustakaan outdoor, yaitu perpustakaan yang menyediakan area baca di ruang terbuka dengan tetap mempertahankan koleksi bahan pustaka berada di dalam bangunan namun juga sebagian kecil terdapat koleksi pustaka tertentu yang terletak diluar bangunan.
Pare, Kabupaten Kediri merupakan daerah yang terkenal dengan sebutan Kampung Inggris, yaitu suatu tempat atau kampung yang terdiri dari sekelompok rumah yang banyak digunakan sebagai pusat belajar atau lembaga kursus bahasa Inggris. Daerah Pare adalah daerah yang membutuhkan perpustakaan sebagai tempat mencari informasi dan ilmu, karena peran perpustakaan yang ada di Pare telah tidak dapat lagi berperan sebagai tempat baca, hanya sebagai tempat simpan koleksi pustaka, dan tidak memiliki ruang baca yang cukup mewadahi untuk diakses banyak orang.
Perancangan Perpustakaan Outdoor ini dirancang sebagai area edukatif dan informatif yaitu untuk memenuhi kebutuhan akan ilmu, wawasan dan informasi, terutama dan tepatnya bagi masyarakat di Kampung Inggris Pare, Kabupaten Kediri. Perpustakaan yang tidak hanya dikhususkan bagi pelajar dan mahasiswa sekitarnya saja, namun juga digunakan bagi semua kalangan, agar melalui perpustakaan ini, masyarakat kampung Inggris dapat memperoleh ilmu pengetahuan, wawasan serta informasi yang lebih banyak. Selain itu juga sebagai area komunal atau area interaktif yaitu tempat berkumpul, berinteraksi dan berdiskusi. Perancangan perpustakaan outdoor ini menggunakan tema Arsitektur Bioklimatik. Dalam hal ini karena dalam rancangan perpustakaan ini berhubungan secara langsung dengan ruang atau lingkungan luar, sehingga dalam hal ini kaitan iklim dan lingkungan yang terdapat di tapak menjadi poin penting dalam rancangan tersebut.
ENGLISH:
Leveling education be felt important to forward a country. The mentioned matter be supported by data that to be taken outside by the Badan Pusat Statistik (BPS) to year 2006, who that state it society yet become it to read as main source to get it information. People more to choose to watch television ( 85,9 %), and to listen to radio (40,3 %), than to read newspaper (23,5 %) , so from that eaching of can level it interest read and the education is taken outside the formal education institution like school.
Understanding from library is, place or the building that to be provided to maintenance and usage book collection and its as . Library also can also to be meaned as book collection, magazine, and the the other library material be kept to be read, to be studied, to be talked. In this matter the good library is the as easy as library maybe can be accessed by all society circle. Besides that also library must be made more to pull and more opened so that can more to pull visitor/ librarian to come. the mentioned Library can facy of outdoor library, that is library who provide it area read in space opened stilly to arrest it book material collection be inside building but also a part small got book collection surest that putted be taken outside building.
Pare, Kediri is the area that introduced with English Village mentioning, that is a place or village that consist from the house group that many to be used as studying center or the institute of English language course. Pare is area that need it library as place to find information and knowledge, because the library eaching that exist in Pare had can't more have each as place read, only as place save collection of book, and don't own reading space enough ones to place to be accessed many peoples.
Designing Outdoor Library this be planed as educative place and informative that is to to fulfill will need knowledge, insight and information, especially and its correct for society in English Village Pare, Kediri. The Library that not only to be specialized for student and student university its around just, but also to be used for all circle, so that to through this library, English village society can to obtain knowledge knowledge, insight also the information that more many. Besides that also as communal place or interactive place that is collecting place, to interact and discussiony. Designing Outdoor Library this to use it thema Bioclimatic Architecture . In this matter because in this library planing have communication directly with space or out environment, until in this matter hooking of climate and environment that got in palm become important point in the mentioned planing.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Sedayu, Agung and Maslucha, Luluk | |||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Keywords: | Perpustakaan; Outdoor; Kampung Inggris; Pare; Arsitektur Bioklimatik; Library; Outdoor; English Village; Pare; Bioclimatic Architecture | |||||||||
Departement: | Fakultas Sains dan Teknologi > Jurusan Teknik Arsitektur | |||||||||
Depositing User: | Ratih Novitasari | |||||||||
Date Deposited: | 27 Jul 2016 11:06 | |||||||||
Last Modified: | 27 Jul 2016 11:06 | |||||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/3813 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |