Holilurrahman, Moh (2016) Pengaruh status sosial ekonomi keluarga terhadap prestasi belajar IPS siswa kelas VII di SMP Al-Kamal. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
09130060.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (1MB) | Preview |
Abstract
INDONESIA:
Status ekonomi keluarga merupakan salah satu factor yang berpengaruh terhadap presasi belajar anak. Dalam beberapa penelitian menjelaskan bahwa anak yang memiliki status ekonomi keluarga yang tercukupi dan baik maka anak mendapatkan prestasi belajar yang baik di sekolah, begitu juga sebaliknya jika status ekonomi keluarga dalam taraf kekurangan atau belum tercukupi maka prestas belajari anak rendah. Karena ligkungan keluarga sangat berpengaruh dengan kebiasaan anak. Digambarkan bahwa keluarga yang memiliki status ekonomi redah, maka anak akan diikut sertakan untuk membantu mencukupi kebutuhan orang tuanya, sehingga waktu belajar anak berkurang, sedangakan keluarga dengan ekonomi yang terpenuhi maka anak akan fokus dalam belajar saja.
Rumusan masalah dalam penulisan skripsi ini adalah apakah terdapat pengaruh status sosial ekonomi orang tua/keluarga terhadap prestasi belajar IPS Siswa Kelas VIII di SMP Al-Kamal Blitar? Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh status sosial ekonomi keluarga terhadap prestasi belajar IPS Siswa Kelas VIII di SMP Al-Kamal Blitar.
Agar tujuan diatas dapat tercapai maka peneliti menggunakan pendekatan kuantitatif atau analisis data statistik, menggunakan pola penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk menguji teori, membangun fakta, menunjukan hubungan antar variabel, memberikan deskripsi statistik. Sedangkan metode dan instrumen pengumpulan data dalam penelitian ini adalah metode observasi, angket, wawancara dan dokumentasi. Analisis data dalam peneltian ini adalah analisis data kuantitatif yang diambil dari nilai hasil angket yang sudah diskor yang kemudian dianalisis dengan menggunakan rumus regresi linier sederhana
Dari penelitian yang telah dilaksanakan ini,diperoleh data sebagai berikut memiiki nilai korelasi sebesar 0,34 > 0,05. Nilai korelasi diatas 0,05 menunjukkan adanya hubungan yang sangat lemah antara variabel satus ekonomi keluarga (X) dan prestasi belajar siswa (Y), memiliki pengaruh sebesar 0,1% terhadap variabel Y dan 99,9% lainnya di pengaruhi oleh faktor lain diluar variabel X. Serta diperoleh hasil uji regresi dari nilai uji F atau uji signifikansi sebesar (0,794 > 0,05), hasil uji regresi diatas 0,05 menunjukkan selisih yang cukup besar antara variabel X dan Y. Ini artinya Ho diterima dan Ha ditolak. Status Ekonomi Keluarga terbukti secara signifikan tidak berpengaruh terhadap prestasi belajar siswa kelas VIII pada mata pelajaran IPS di SMP Al-Kamal Blitar. Maka Selisih angka yang cukup besar dalam nilai signifikansi sehingga tidak perlu dilakukan uji pada tahap selanjutnya.
Kesimpulannya tidak terdapat pengaruh secara signifikan antara status ekonomi keluarga terhadap prestasi belajar siswa kelas VIII pada mata pelajaran IPS di SMP Al-Kamal.
ENGLISH:
Family economic status is one of the factors that affect the learning achievement of children. In some studies, explain that children who have a good family economic status can get good learning performance in the school, and also if the family economic status in deficiencies level or have not fulfilled, so the learning achievement of children is low. Because of the environment is very influential family with a child's habits. Illustrated that the family that owns the economic status of tranquility, then the child will be included to help meet the needs of parents, so the children's learning time is reduced, while the family with good economic then the child will focus on learning only.
The problem of this thesis was whether there was significant socio-economic status of parents / families against Learning Achievement of Student Social Science Education of class VIII In Junior High School Al-Kamal Blitar? The purpose of this study was to determine the influence of Family Socioeconomic Status against Learning Achievement of Student Social Science Education of class VII in Junior High School Al-Kamal Blitar.
In getting objectives above, the researcher used a quantitative approach or analysis of data statistic, used quantitative research pattern that aimed to test the theory, established the fact, showed the relationship between variables, and provided a statistical description. While the methods and instruments of data collection in this study were the method of observation, questionnaires, interviews and documentation. The data analysis in this research was the analysis of quantitative data taken from the value of the results of questionnaires that have been suspended then analyzed using simple linear regression formula.
The results were obtained the following data, it had a correlation value of 0.34> 0.05. Correlation values above 0.05 indicated a very weak connection between economic variables of the family (X) and student achievement (Y), it had the effect of 0.1% on variable Y and 99.9% were influenced by other factors outside variable X. As well as the results obtained from the regression test of test value F or significance test of (0.794> 0.05), regression test results above 0.05 indicated a considerable margin between the variables X and Y. It means that Ho was accepted and Ha was rejected. Family Economic Status had not significantly affected Student Social Science Education of class VII in Junior High School Al-Kamal.Blitar. Then the difference of significant large numbers that was not necessary to test at a later stage.
In conclusion there was no significant effect between family economic statuses against Learning Achievement of Student Social Science Education of class VII in Junior High School.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Padil, Moh | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Status Sosial Ekonomi Keluarga; Prestasi Belajar Siswa; Family Socio-Economic Status; Student Achievement | ||||||
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial | ||||||
Depositing User: | Dian Anesti | ||||||
Date Deposited: | 24 Jun 2016 09:50 | ||||||
Last Modified: | 24 Jun 2016 09:50 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/2794 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |