Ramadhani, Laili Rahmah (2019) The increasing of academic achievement through five day school application In Social Science Learning At 3 Batu Junior High School. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
15130126.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (3MB) | Preview |
Abstract
INDONESIA:
Full Day School sangatlah penting bagi perkembangan pendidikan di Indonesia untuk menanggulangi masalah yang ditakutkan oleh orang tua dalam perkembangan teknologi yang semakin tidak ada batasan, keinginan dalam pendidikan terbaik dari aspek akademik dan non akademik serta memberikan perlindungan bagi anak dari pergaulan bebas. Sampai saat ini nilai akademik masih menjadi perhatian jika mendapat dibawah KKM maka harus ada perbaikan sampai menjadi nilai yang lebih baik. Penerapan full day school, pendidikan karakter dan kebiasaan, efektif dan efisien, diharapkan siswa dapat unggul dalam bidang akademik dalam pembelajaran Ilmu pengetahuan sosial.
Penelitian ini mengambil beberapa tujuan penelitian : Untuk menjelaskan konsep Five Day School di SMP NEGERI 3 BATU, untuk menjelaskan penerapan Five Day School dalam pembelajaran IPS di SMP NEGERI 3 BATU, untuk menjelaskan peran Five Day School dalam peningkatan prestasi akademik di SMP NEGERI 3 BATU.
Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode Wawancara, Observasi, dan Dokumentasi. Teknik yang digunakan dalam menganalisis data adalah display data, reduksi data dan pengambilan kesimpulan. Sedangkan validasi data digunakan untuk menjelaskan keabsahan data dengan berbagai sumber dan narasumber dalam mencari informasi yang dibutuhkan.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, mulanya lima hari sekolah himbauan dari pemerintah, agar orang tua dan anak semakin dekat dan proses pelaksanaan five days harus didukung dengan sarana prasarana dan program tambahan, struktur dan pelaksanaan nya disekolah dan penanaman karakter sebagai ciri dari pelaksanaan lima hari sekolah berbasis negeri ini. bahwa pelaksanaan ini menggunakan lima hari efektif dari hari senin - jumat. Kurikulum yang digunakan kurikulum 2013 dengan kegiatan penguatan karakter. kegiatan belajar mengajar dari jam 07.00 - 16.00. dan juga terdapat program unggulan yang dapat menunjang kebiasaan baik siswa, segala perencanaan yang terstruktur dan terencana dapat meningkatkan akademik. Menerapkan system dengan 5 karakter yang dapat merubah kebiasaan siswa menjadi lebih baik. sehingga dengan adanya lima hari sekolah maka proses pelaksanaan pembelajaran dan prestasi siswa dapat meningkat dari 7,00 menjadi 8,2 sesuai dengan target sekolah dan bekal siswa untuk meraih masa depan.
ENGLISH:
Full Day School is very important for the development of education in Indonesia to address the problems that are feared by parents in the development of technology that is increasingly no limit, want the best education of the academic and non academic, and give protection for children from free association. Until now the academic value is still a concern if it gets under the standart then there must be improvement until it becomes a better value. The application of full day school, character education and habits, effective and efficient, students are expected to excel in academic field in social science learning.
The purpose of the research are : to explain the concept of Five Day School at 3 Batu Junior High School, to explain the implementation of Five Day School in Social Science Learning at 3 Batu Junior High School, to explain the role of Five Day School in improving performance Academic affairs at 3 Batu Junior High School.
Data collection is done by using the interview, observation, and documentation methods. The techniques used in analyzing data are display data, data reduction and conclusion retrieval. While validity data is used to describe the validity of data with various sources and resources in search of the required information.
The results of this research show that, Initially five days the government's appeal, so that parents and children get closer and the process of implementing five days should be supported by infrastructure and additional programs, its structure and implementation are in the school and 5-character planting as a feature of this country-based five days school implementation. that this implementation uses five effective days from Monday to Friday. This 2013 curriculum used character strengthening activities. Teaching and learning activities from 07.00 to 16.00. Any structured and planned planning can improve academic. So that with the five days of school, the process of learning and achievement of students can increase from 7,00 to 8,20 in accordance with the target school and the provision of students to reach the future.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Ali, Nur | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | prestasi akademik; pembelajaran ips; academic achievement; five day school; social science learning | ||||||
Departement: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial | ||||||
Depositing User: | Anisa Putri | ||||||
Date Deposited: | 16 Mar 2020 15:11 | ||||||
Last Modified: | 16 Mar 2020 15:11 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/16260 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |