Amin, M. Affan (2019) Pengaruh Islamic branding dan religiusitas terhadap keputusan pembelian produk pada Swalayan Basmalah Cabang Rembang Pasuruan Jawa Timur. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
15510191.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (3MB) | Preview |
Abstract
INDONESIA:
Banyaknya e-commerce yang bermunculan membuat banyak toko ritel terpaksa gulung tikar. Tidak sedikit ritel yang dahulu sempat merajai perdagangan kini harus menghadapi pergeseran gaya belanja masyarakat yang lebih menyukai berbelanja secara online. Akan tetapi, di tengah banyaknya ritel yang tutup, Swalayan Basmalah malah banyak membuka cabang, terutama di daerah pedesaan. Hal yang unik dari swalayan ini ialah adanya identitas keislaman (santri) pada atribut swalayan, seperti nama toko dan pakaian karyawan.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari Islamic Branding dan Religiusitas terhadap keputusan pembelian di Swalayan Basmalah cabang Rembang Pasuruan Jawa Timur.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan data primer. Penelitian ini dilakukan dengan mengambil responden para pembeli di Toko Basmalah di Rembang, Pasuruan dengan teknik Random Sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan memberikan kuesioner kepada responden. Total sampel sebanyak 110 responden dianalisis dengan software statistik SPSS versi 22 menggunakan analisis regresi linier berganda. Analisis yang digunakan pada penelitian ini meliputi pengukuran validitas dan reliabilitas serta pemenuhan asumsi klasik.
Hasil penelitian berdasaran uji statistik dengan software statistik SPSS versi 22 menunjukkan bahwa variabel Islamic Branding dan Religiusitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian, baik secara parsial maupun simultan. Sehingga dapat disimpukan semakin kuat Islamic branding yang diciptakan oleh Swalayan Basmalah serta semakin tinggi tingkat religiusitas pembeli, maka keputusan untuk membeli produk di Swalayan basmalah juga meningkat.
ENGLISH:
The number of e-commerce that have sprung up making a lot of retail stores forced to close. Not a bit of time to dominate the first retail trade must now face the stylistic shift public spending is more like shopping online. However, in the midst of many retailers closed, Supermarkets Basmalah even many open branches, especially in rural areas. The unique thing of this supermarket is their Islamic identity (students) on self-service attributes, such as the name of the shop and clothing karyawan.Penelitian aims to determine the influence of Islamic Branding and Religiosity on purchasing decisions in Supermarkets Basmalah Rembang Pasuruan, East Java branch.
This study uses a quantitative approach to primary data. This research was conducted by taking the respondents shoppers in store Basmalah in Rembang, Pasuruan with Random Sampling technique. Data collection was conducted by questionnaire respondents. The total sample of 110 respondents were analyzed using SPSS statistical software version 22 using multiple linear regression analysis. The analysis used in this study include the measurement validity and reliability as well as the fulfillment of classical assumptions.
This research results with a statistical test of the SPSS statistical software version 22 showed that the variables of Islamic Branding and Religiosity positive and significant influence on purchasing decisions, either partially or simultaneously. So it can be concluded increasingly powerful Islamic branding created by Basmalah Supermarkets as well as the higher level of religiosity buyer, the decision to buy product in Supermarkets basmalah also increased.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Al Idrus, Salim | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | islamic branding; religiusitas; keputusan pembelian; swalayan basmalah; islamic branding; religiosity; purchasing decision; basmalah store | ||||||
Departement: | Fakultas Ekonomi > Jurusan Manajemen | ||||||
Depositing User: | Dian Anesti | ||||||
Date Deposited: | 03 Oct 2019 12:25 | ||||||
Last Modified: | 21 Mar 2023 11:28 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/14758 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |