Mirangga, Aldi (2017) Analisis peran interaksi sosial pemimpin pada karyawan: Studi kasus pada CV. Prima Mahardika Malang. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (FullText)
12510014.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (3MB) |
Abstract
INDONESIA:
Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan asset yang sangat berharga atau sebuah investasi besar yang akan menjadi factor utama yang menentukan suatu keberhasilan sebuah Negara ataupun sebuah organisasi. Maka peningkatan kualitas kinerja karyawan sangat di perlukan, salah satunya dengan membangun hubungan baik di dalam organisasi hal ini di harapkan mampu meningkatkan Loyalitas Kerja karyawan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana hubungan antar personal, bagaimana pimpinan perusahaan dalam melakukan interaksi sosial, dan bagaimana peran interaksi sosial di CV. Prima Mahardika Malang. Dari latar belakang itulah sehingga penelitian ini dilakukan dengan judul “Analisis Peran Interaksi Sosial Pemimpin Pada Karyawan CV. Prima Mahardika Malang”.
Penelitian ini dilakukan di CV. Prima Mahardika Malang dengan menggunakan pendekatan secara kualitatif. Jenis penelitian adalah studi kasus deskriptif. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dokumentasi dan studi pustaka.
Hasil penelitiannya adalah dengan adanya hubungan yang baik anatar setiap anggota perusahaan membuat para karyawan nyaman. Bahkan mereka mengesampingkan pendapatan. Hal tersebut tidak lepas dari pemimpin yang mampu melakukan komunikasi yang baik dengan karyawannya. Ketika pemimpin mampu berinteraksi dengan baik kepada karyawan maka karyawan itu akan merasa nyaman dan membuat karyawan betah bekerja di perusahaa tersebut. Bahkan dengan semua fasilitas yang ada para karyawan belum tentu betah dan nyaman jika pemimpinnya kurang bisa berhubungan baik engan karyawannya dan kurang baik dalam komunikasi bisa saja memmbuat pekerjaan karyawan malas bahkan mengundurkan diri. Hal ini menunjukkan bahwa peran interaksi sosial yang baik dari pemimmpin sanggup mempengaruhi rasa nyaman karyawan yang seara tidak langsung akan berdampak pada loyaitas para karyawan.
ENGLISH:
Human Resources (HR) is a valuable asset or a large investment that will be the main factor that determines the success of a country or an organization. So the improvement of the quality of employee performance is needed, one of them by building good relationships within the organization it is expected to increase employee loyalty. The purpose of this study is to find out how the relationship between personal, how the company leadership in social interaction, and how the role of social interaction in CV. Prima Mahardika Malang. From that background so that this research is done with the title "Analysis of Role of Social Interaction Leader On Employee CV. Prima Mahardika Malang ".
This research was conducted at CV. Prima Mahardika Malang by using approach qualitatively. The type of research is descriptive case study. Technique of collecting data through observation, interview, documentation and literature study.
The results of his research is with a good relationship between every member of the company makes the employees comfortable. Even they rule out income. It can not be separated from leaders who are able to make good communication with their employees. When a leader is able to interact well with employees then the employee will feel comfortable and make employees feel at home working in the company. Even with all the existing facilities the employees are not necessarily comfortable and comfortable if the leader is less able to relate well to his employees and less good in communication could have memmbuat employee jobs lazy and even resigned. This suggests that the role of a good social interaction of the leader is able to affect employees' sense of well-being which will indirectly affect the employee's loyability.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Djakfar, Muhammad | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Interaksi Sosial; Pemimpin; Social Interaction; Leader | ||||||
Departement: | Fakultas Ekonomi > Jurusan Manajemen | ||||||
Depositing User: | Zuhria Sulkha Amalia | ||||||
Date Deposited: | 23 May 2018 14:49 | ||||||
Last Modified: | 23 May 2018 14:49 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/11448 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |