Fitriani, Dian (2017) Pembuatan game edukasi aritmatika menggunakan metode Naive Bayes Classifieruntuk memvisualisasi tingkatan level berbasis Android. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
13650008.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (4MB) | Preview |
Abstract
INDONESIA:
Di zaman modern saat ini, teknologi berkembang dengan pesat, tidak hanya disisi perangkat akan tetapi juga dari sisi aplikasi. Salah satu perkembangannya adalah game.Gamemerupakan bentuk permainan yang dapat menghibur di setiap kalangan dimulai dari anak-anak, remaja, hingga orang dewasa. Selain bertujuan untuk menghibur, gamejuga dapat bertujuan mendukung faktor pembelajaran bagi pengguna. Mata pelajaran yang banyak diajarkan di setiap jenjang pendidikan, salah satunya adalah matematika. Banyak siswa mengalami kesulitan dalam hal berhitung, baik penjumlahan, pengurangan, perkalian maupun pembagian.Dalam hal ini, maka dibuatlah aplikasi gameedukasi aritmatika berbasis android yang menyediakan fungsionalitas dalam bentuk tingkatan level dari masing-masing soal, serta terdapat rekomendasi belajar dari tiap level yang tersedia.
Metode dari pembuatan gameedukasi ini menggunakan Naive Bayes Classifier yang digunakan dalam proses pengklasifikasian dengan menghitung derajat kecocokan. Hasil menunjukkan bahwa aplikasi game edukasi aritmatika (Arkid) dengan metode Naïve Bayes Classifier dapat digunakan untuk rekomendasi belajar. Uji coba pada 20 data uji menunjukkan keberhasilan sebesar 85 %, sedangkan 15 % sisanya masih belum stabil.
ENGLISH:
In this modern era, technology is developed rapidly. It is decides not only from the hardware but also software sides. One of that developments is game. Game is the sophisticated entertaining shapes for Childs, adolescents, until adults. Not only purpose for entertaining, game also recommended for learning. One of lesson which is studied in every stage of education is mathematics. Many students have difficulties in a counting, whether adding, decreasing, multiply, or division. Here, building an arithmetic education game application based on android that is serve functionality in each of exercise level shapes. There is also recommendation for studying of every level.
The method of this education game uses Naive Bayes Classifier which is used on the classification of appropriateness degree counting. The result shows that application of aritmethic education game using Naive Bayes Classifier is recommended for learning. The test on 20 data shows the success amount 85% whereas 15% more aren’t stable yet.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Faisal, Muhammad and Melani, Roro Inda | |||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Keywords: | Game; Aritmatika; Android; Naïve Bayes Classifier; Arithmetic; | |||||||||
Departement: | Fakultas Sains dan Teknologi > Jurusan Teknik Informatika | |||||||||
Depositing User: | Durrotun Nafisah | |||||||||
Date Deposited: | 27 Apr 2018 10:34 | |||||||||
Last Modified: | 27 Apr 2018 10:35 | |||||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/11027 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |