Safitri, Nur Izzatur Rohmaniah (2018) Analisis kinerja keuangan Perbankan Syariah Indonesia dan Singapura dengan menggunakan metode maqashid syariah index (MSI): Studi empiris pada Perbankan Syariah Indonesia dan Singapura tahun 2014-2016. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
14510064.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (2MB) |
Abstract
INDONESIA:
Pertumbuhan perbankan Syariah mengalami pertumbuhan yang cukup baik. Baik dengan perbankan konvensional yang mementingkan laba, perbankan syariah memiliki asset yang cenderung meningkat. Kinerja perbankan syariah dengan menggunakan pengukuran konvensional belum mampu menunjukkan penilaian kinerja perbankan syariah yang sesuai dengan tujuan syariah. Padahal terdapat perbedaan perbankan syariah dengan perbankan konvensional, sehingga dibutuhkan perngukuran kinerja dari sisi lain yang dikhususkan untuk perbankan syariah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan membandingkan kinerja perbankan syariah di Indonesia dan Singapura dengan menggunakan pendekatan Maqashid Syariah Index (MSI).
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan objek penelitian sebanyak 11 Bank Umum Syariah di Indonesia dan 3 Bank Umum Syariah di Singapura tahun 2014-2016, teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Sumber data penelitian menggunakan laporan tahunan masimg-masing bank. Langkah untuk menggukur kinerja bank dengan Maqashid Syariah Index (MSI) adalah pertama, penilaian rasio kinerja. Kedua, penilaian indicator kinerja dan yang Ketiga, penilaian Maqashid Syariah Index (MSI).
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan kinerja perbankan berdasarkan nilai Maqashid Syariah Index (MSI) antara perbankan umum syariah Indonesia dan Singapura tahun 2014-2016. Kinerja perbankan syariah Singapura dalam penilaian rata-rata Maqashid Syariah Index (MSI) dinilai lebih baik dari pada penilaian Maqashid Syariah Index (MSI) yang ada di Indonesia dalam pencapaiannya. Hasil penggukuran Maqashid Syariah Index (MSI). Menunjukkan bahwa peringkat tertinggi perbankan syatiah di Indonesia diraih oleh Bank BRI Syariah (BRIS) dengan angkah 0.61450 dan peringkat tertinggi perbankan syariah di Singapura diraih oleh Bank OCBC dengan nilai1.73701.
ENGLISH:
The growth of sharia banking has been growing quite well. Unlike conventional banking that is concerned with profit, sharia banking has assets that tend to increase. The performance of sharia banking by using conventional measurement has not been able to show the performance assessment of sharia banking in accordance with the purpose of sharia. Whereas there are differences in sharia banking with conventional banking, so it takes perngukuran performance from the other side devoted to sharia banking. This study aims to analyze and compare the performance of syariah banking in Indonesia and Singapore by using the approach of MaqashidSyariah Index (MSI).
This research is a quantitative descriptive research with the object of research as many as 11 Sharia Commercial Banks in Indonesia and 3 Sharia Commercial Banks in Singapore 2014-2016, sampling technique using purposive sampling. Sources of research data using annual reports masimg-each bank. The step to shake the bank's performance with MaqashidSyariah Index (MSI) is the first, performance ratio assessment. Second, assessment of performance indicators and Third, assessment of the MaqashidSyariah Index (MSI).
The results of this study indicate that there are differences in banking performance based on the value of MaqashidSyariah Index (MSI) between sharia banking Indonesia and Singapore in 2014-2016. The performance of Singapore's sharia banking in the average rating of MaqashidSyariah Index (MSI) is considered better than the assessment of MaqashidSyariah Index (MSI) in Indonesia in its achievement. Measurement results MaqashidSyariah Index (MSI). Shows that the highest rating of syatiah banking in Indonesia is achieved by Bank BRI Syariah (BRIS) with angkah 0.61450 and the highest rating of sharia banking in Singapore is achieved by Bank OCBC with value1.73701.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Yuliana, Indah | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Kinerja Bank Syariah; Maqashid Syariah Index (MSI) | ||||||
Departement: | Fakultas Ekonomi > Jurusan Manajemen | ||||||
Depositing User: | Durrotun Nafisah | ||||||
Date Deposited: | 27 Apr 2018 10:06 | ||||||
Last Modified: | 27 Apr 2018 10:06 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/10928 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |