Ulwan, Abdulloh Nasih (2017) Pengaruh dukungan sosial terhadap keterlibatan siswa kelas VIII dalam mengikuti ekstrakurikuler Pramuka di MTSN Aryojeding Rejotangan Tulungagung. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
|
Text (Fulltext)
13410076.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (2MB) | Preview |
Abstract
INDONESIA:
Keterlibatan siswa adalah proses pembelajaran pada kegiatan akademik dan kegiatan non akademik yang terlihat melalui tingkah laku, emosi dan kognitif yang ditampilkan siswa dilingkungan sekolah dan kelas. Sedangkan dukungan sosial merupakan bantuan atau dukungan yang diterima individu dari orang-orang tertentu dalam kehidupannya dan berbeda dalam lingkungan sosial tertentu sehingga membuat si penerima merasa diperhatikan, dihargai, dan dicintai. Tingginya dimensi keteribatan siswa dipengaruhi oleh dukungan sisoal sehingga penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dukungan sosial terhadap keterlibatan siswa kelas VIII dalam mengikuti ekstrakurikuler pramuka di MTsN Aryojeding Rejotangan Tulungagung.
Rancangan penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitif Regresi Linear sederhana. Populasi yang digunakan sebanyak 320 siswa, dan menggunakan 150 sample siswa di MTsN Aryojeding Rejotangan Tulungagung, teknil pengambilan sampel menggunakan random sampling dan metode pengambilan data menggunakan metode Angket. Sedangkan untuk pengolahan data analisis dengan Regresi Linear Sederhana dan untuk uji validitas dan reabilitas peneliti memakai rumus Alpha Cronbach dengan menggunakan bantuan computer program IBM SPSS 20.0 for Windows.
Berdasarkan analisa Penelitian diperoleh hasil sebagai berikut: dukungan sosial Tinggi berjumlah 32 orang atau 16,7 %, sedangkan yang berkategori Sedang Berjumlah 93 orang atau 62% dan yang masuk dalam kategori rendah berjumlah 25 orang atau 21,3 %, sedangkan pada variabel keterlibatan siswa yang berkategori tinggi berjumlah 27 orang atau 12,7%, sedangkan yang berkategori sedang berjumlah 104 orang atau 69,3%, dan termasuk dalam kategori rendah 19 orang atau 18%. Pada hasil Maka F hitung (9,604) lebih besar dari F tabel (0,02 dan 9,19), sehingga dapat disimpulkan bahwa Ha diterima dan Ho ditolak. Artinya semakin tinggi Dukungan sosial yang diberikan semakin tinggi pula keterlibatan siswa dalam mengikuti ekstrakurikuler pramuka.
ENGLISH:
Student Engagement is a learning process in the academic activity and non academic activities that was visible through behavior, emotion and cognitive shown by students in the school and class environment. While social support is a help or support received by individual from certain people in his life and it is different in specific social environment so make the recipient feel cared, appreciated, and loved. The high of students’ dimensional involvement affected by social support so that this research aims to know the influence of social support towards student engagement of grade VIII in the following extracurricular Scouts in MTsN Aryojeding Rejotangan Tulungagung.
The research design used in this research was a simple Linear regression in quantitative research. The population that used as many as 320 students, and use 150 students in MTsN Aryojeding Rejotangan Tulungagung as sample, the sampling technique using random sampling method and data retrieval method using question form. As for the processing of data analysis using a Simple Linear Regression and to test the validity and reability of researcher using Cronbach Alpha formula by using “IBM SPSS 20.0 for Windows” program computer as the assistance.
Based on the analysis of the research the results obtained are as follows: High parental social support totaling 32 people or 16.7%, while average categories Are Totaled 93 people or 62% and which fall into the category of low-numbered 25 persons or 21.3%, whereas in variable of students engagement in the higher categories amounted about 27 people or 12.7%, while the average categories are currently numbered 104 persons or 69.3%, and included in the low 19 or 18%. On the outcome then F count (9.604) is greater than F table (0.02 and 9.19), so it can be inferred that the Ha is received and Ho is rejected. This means that the higher the parental social support given increasingly the higher student engagement in following extracurricular Scouts.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Mulyadi, Mulyadi | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Dukungan Sosial; Keterlibatan Siswa; Pramuka; Social support; Student engagement; Scouts | ||||||
Departement: | Fakultas Psikologi | ||||||
Depositing User: | Arsyadillah Arsyadillah | ||||||
Date Deposited: | 30 Jul 2018 14:20 | ||||||
Last Modified: | 30 Jul 2018 14:26 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/10758 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |