Rosidah, Azmi Auliya’ur (2017) The efforts of manpower department in Malang to fulfill the right of disability person to get the job according to the justice concept in islam by Majid Khadduri. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Text (Fulltext)
13220125.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (2MB) |
Abstract
ENGLISH:
Structuring of labor is an integral part of national development. Every worker has equal rights and opportunities, the rights of disability person are regulated in Law no. 8 of 2016 and the Employment Act no. 13 of 2003, in this case synchronized with the justice of Islamic perspective according to Majid Khadduri.
Refers to the above background there are two problem formulations that are; The first, what is the effort and control of Manpower Department of Malang City toward the fulfillment the right of disability person to discovering the job? The second, how is the justice concept in Islam perspective of Majid Khadduri toward the efforts of Manpower Department to fulfill the right of disability person in Malang and supervision toward the company that takes in disability person?
To answer the formulation of problem, then the method used in this research is empirical juridical research with the approach of legal anthropology, method of subject determination using purposive sampling method. Using two data sources namely primary data and secondary data.
The results of this study, that the efforts have been made by the Department of Manpower has already agree with what has been explained regulation disability person and employment. But in terms of supervision is not yet fully. Efforts and supervision of the Manpower Department if viewed according to the concept of Islamic justice by Majid Khadduri, then the substantive justice has fulfilled justice, but if viewed from the side of procedural legal justice then the effort has not fully fulfilled.
INDONESIA:
Penataan ketenagakerjaan merupakan bagian integral dari pembangunan nasional. Setiap tenaga kerja mempunyai hak dan kesempatan yang sama, hak penyandang disabilitas diatur dalam Undang-Undang No. 8 tahun 2016 dan Undang-Undang Ketenagakerjaan No. 13 tahun 2003, dalam hal ini disinkronkan dengan keadilan prespektif islam khususnya menurut Majid Khadduri.
Mengacu pada latar belakang di atas terdapat dua rumusan masalah yaitu; pertama, Apakah upaya dan pengawasan Dinas Ketenagakerjaan kota Malang terhadap pemenuhan hak penyandang disabilitas untuk mendapatkan pekerjaan? Kedua, Bagaimana tinjauan konsep keadilan dalam Islam menurut Majid Khadduri terhadap upaya Dinas Ketenagakerjaan untuk memenuhi hak penyandang disabilitas kota Malang dan pengawasan terhadap perusahaan yang menampung penyandang disabilitas?
Untuk menjawab rumusan masalah tersebut, maka metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian yuridis empiris dengan pendekatan Antropologi hukum, Penetuan subjek menggunakan metode purposive sampling. Menggunakan dua sumber data yaitu data primer dan data sekunder.
Hasil dari penelitian ini, bahwa upaya yang telah dilakukan oleh Dinas Ketenagakerjaan sudah sesuai dengan apa yang sudah dijelaskan Undang-Undang ketenagakerjaan dan penyandang disabilitas. Namun dalam hal pengawasan belum sepenuhnya. Upaya dan pengawasan Dinas Ketenagakerjaan jika dilihat menurut konsep keadilan islam Majid Khadduri, maka secara keadilan substantif sudah memenuhi keadilan, akan tetapi jika dilihat dari segi keadilan legal prosedural maka upaya tersebut belum sepenuhnya memenuhi.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Supervisor: | Jundiani, Jundiani | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Keywords: | Manpower Department; Disability Person; Justice; Dinas Ketenagakerjaan; Penyandang Disabilitas; Keadilan | ||||||
Departement: | Fakultas Syariah > Jurusan Hukum Bisnis Syariah | ||||||
Depositing User: | Durrotun Nafisah | ||||||
Date Deposited: | 27 Apr 2018 09:57 | ||||||
Last Modified: | 27 Apr 2018 09:57 | ||||||
URI: | http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/10501 |
Downloads
Downloads per month over past year
Actions (login required)
View Item |